Kisah Yamaha RX King : Legenda Raja Jalanan yang Tak Pernah Mati, Generasi Pertama Dibuat Tahun 1977
--
PALEMBANG, PALPOS.ID - Yamaha RX King dikenal dengan julukan Raja Jalanan merupakan motor legendaris yang telah menguasai hati masyarakat Indonesia selama beberapa dekade.
RX King sendiri berhenti diproduksi pada tahun 2008 karena tidak lagi memenuhi standar emisi gas buang.
Namun, sejarah panjang motor ini tidak boleh dilupakan.
BACA JUGA:Yamaha RX King Kembali Lahir : Wajah Makin Sangar, Akslerasi Responsif dengan Mesin 155 CC !
BACA JUGA:Kepoin New Yamaha RX King 155 VVA : Fitur Canggih, Tenaga Maksimal, Torsi Puncak Mantap !
Sampai kini, keberadaan RX King tetap melekat di hati penggemarnya.
Terutama soal 'keganasan' mesin 135 CC 2 tak yang dapat melaju cepat.
Keberadaan RK King kini diburu para kolektor dan otomatis mendongkrak harganya.
BACA JUGA:Honda Luncurkan Skutik Bongsor New Honda F-160 : Akankah Mempercepat Kiamat Yamaha NMax ?
Motor ini memiliki kisah perjalanan panjang yang akan kita ulas.
Berikut kisah perjalanan panjang sang legenda jalan raya :
1. Generasi Pertama Yamaha RX100
BACA JUGA:New Honda Vario 160 Street Adventure Muncul : Desain Lebih Beringas, Performa Luar Biasa !
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: