Bisakah Berwudhu di Kamar Mandi yang Menyatu dengan WC ? Berikut Penjelasan Ustad Adi Hidayat

Bisakah Berwudhu di Kamar Mandi yang Menyatu dengan WC ? Berikut Penjelasan Ustad Adi Hidayat

--

LIFESTYLE, PALPOS.ID - Saat ini, dengan perubahan gaya hidup yang semakin sederhana, banyak orang mencari solusi praktis dalam segala hal, termasuk dalam mendesain kamar mandi mereka.

Mereka ingin sesuatu yang sederhana, tidak merepotkan, dan tidak menghabiskan banyak dana.

Oleh karena itu, desain kamar mandi yang sederhana tanpa bak mandi atau bath up, yang membutuhkan lebih banyak tempat dan biaya, telah menjadi pilihan populer.

BACA JUGA:Bingung ! Mana yang Lebih Awet Bahan Kayu VS Besi Pilihan Kursi Taman yang Lebih Baik, Berikut Referensinya

BACA JUGA:Catat, Ini 10 Manfaat Daun Pepaya, Ternyata Bisa Menahan Nyeri Haid Loh

Kamar mandi masa kini cenderung hanya berisi toilet, keran air, serta dalam beberapa kasus, ember kecil dan gayung.

Semua fungsi dasar dapat dilakukan dalam satu ruang kecil ini, mulai dari mandi, gosok gigi, buang hajat, hingga mengambil wudhu.

Namun, pertanyaan muncul ketika tempat-tempat yang dianggap najis, seperti tempat pembuangan air besar (WC), menyatu dengan tempat berwudhu.

BACA JUGA:Agar Kamar Mandi Cerah Berseri, Ini 8 Tips Pilih Cat Kamar Mandi dengan Pertimbakan Gaya dan Dekorasinya

BACA JUGA:Intip Yuk, Ini 6 Tips Pemilihan Warna Keramik Lantai Untuk Menciptakan Suasana Sejuk dan Keharmonisan di Rumah

Apakah hal ini dianggap sah dalam ajaran Islam?

Untuk menjawab pertanyaan ini, kita akan melihat penjelasan dari seorang ustaz terkenal, Adi Hidayat, yang telah memberikan pandangannya melalui kanal resmi YouTube-nya.

Menurut Adi Hidayat, idealnya tempat untuk berwudhu seharusnya terpisah dari toilet atau tempat pembuangan air besar.

BACA JUGA:4 Rekomendasi Pilihan Warna Cat Pagar Rumah Agar Menambahkan Keindahan dengan Pilihan Warna Pagar yang Elegan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: