Modif Suzuki Katana 4x2 menjadi 4x4 : Penampilan Garang, Performa Lebih Sakti Melibas Medan Ekstrim !

Modif Suzuki Katana 4x2 menjadi 4x4 : Penampilan Garang, Performa Lebih Sakti Melibas Medan Ekstrim !

--

OTOMOTIF, PALPOS.ID - Suzuki Jimny Katana, yang lahir sebagai Suv 4x2 pada tahun 1990-2000 an, sering dijuluki Jimny banci.

Namun, semakin banyak pemilik Suzuki Jimny Katana yang memilih untuk mengubah mobil ini menjadi 4x4 atau dobel gardan.

Modifikasi ini memberikan kekuatan ekstra pada mobil, memungkinkannya melibas jalan ekstrim dengan mudah.

BACA JUGA:Toyota GR Corolla Vs Honda Civic Type R : Pertempuran Monster Performa, Siapa yang Lebih Garang ?

BACA JUGA:SUV Gagah Ini Siap Duel Lawan Rush dan XPander : Fitur Mewah,Teknologi Canggih, Harga Miring !

Mengubah Suzuki Katana menjadi 4x4 terbilang mudah dan tidak membutuhkan banyak suku cadang.

Kini, dengan tersedianya penjualan spare part khusus Jimny yang diimpor dari Jepang, Singapura, dan negara-negara lain.

Proses modifikasi semakin terfasilitasi. Suzuki Jimny memiliki banyak tipe dan varian yang populer di seluruh dunia, menjadikannya pilihan yang menarik bagi para pecinta otomotif.

BACA JUGA:Keunggulan All New Honda Jazz 2024 : Desain, Fitur, dan Performa yang Mengguncang Pasar Otomotif !

BACA JUGA:Big SUV Raja Diesel Pesaing Pajero Sport dan Fortuner Meluncur : Fitur Canggih, Bisa Parkir Sendiri !

Menurut para mekanik atau tuner, untuk melakukan modifikasi pada Suzuki Jimny Katana, diperlukan beberapa komponen.

Termasuk gardan, as kopel, dan transfer case beserta tuasnya.

Lebih baik jika komponen-komponen tersebut diambil dari mobil sejenis, seperti Suzuki Jimny Samurai, Suzuki Jimny Sierra, atau Suzuki Jimny Caribbean.

BACA JUGA:Mobil Sport 2 Pintu Mengguncang Dunia : Desain Futuristik, Lebih Cepat dari Supercar, Seharga Honda HR- V !

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: