Dulu Dijual Rp3 Juta, Kini Cuma Rp1,5 Juta : Mengapa Sharp Aquos V6 5G Harganya Jatuh ? Temukan Jawabannya

Dulu Dijual Rp3 Juta, Kini Cuma Rp1,5 Juta : Mengapa Sharp Aquos V6 5G Harganya Jatuh ? Temukan Jawabannya

--

Keberadaan lensa ultrawide dapat meningkatkan fleksibilitas dalam pengambilan gambar dengan sudut yang lebih luas.

4. Fast Charging Kalah Saing

Meskipun mendukung pengisian daya 15 W, durasi pengisian dari 0-100% dalam waktu 2 jam dianggap cukup lambat untuk standar harga Rp3 jutaan.

Kecepatan pengisian daya bisa menjadi pertimbangan penting bagi sebagian konsumen.

Sharp Aquos V6 5G hadir sebagai pilihan menarik di pasar smartphone kelas menengah dengan harga yang terjangkau.

Meskipun memiliki beberapa kekurangan, fitur unggulan seperti konektivitas USB Type-C 3.0, performa chipset yang handal, dan kamera yang mumpuni membuatnya layak dipertimbangkan.

Dengan berbagai opsi di pasaran, konsumen dapat memilih sesuai dengan prioritas dan kebutuhan mereka.***

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: