Sakit Liver Bisa Menyebabkan Rasa Gatal

Sakit Liver Bisa Menyebabkan Rasa Gatal

Sakit Liver Bisa Menyebabkan Rasa Gatal.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

KESEHATAN, PALPOS.ID - Kondisi kesehatan tubuh bisa dilihat dari gangguan pada kulit

Munculnya rasa gatal pada tubuh dapat mengindikasikan adanya penyakit. 

Ketika mengalami keluhan gatal-gatal jangan anggap sepele. 

Penyebab kulit gatal

1. Alergi

Penyebab kulit gatal dan bentol dapat disebabkan oleh alergi. Banyak alergi kulit yang diklasifikan sebagai dermatitis kontak, atau ruam pada kulit. Yang muncul ketika bersentuhan dengan alergen.

BACA JUGA:Indomart dan Toko Alat Kesehatan di Sukaraya OKU Terbakar

BACA JUGA:Tingkatkan Kesehatan Anda dengan Manfaat Ikan Salmon yang Luar Biasa

Racun dari daun, nikel atau senyawa yang ditemukan dalam barang-barang pribadi seperti make up menjadi contoh alergen yang dapat menyebabkan dermatitis kontak dan menjadi penyebab kulit gatal berair.

2. Dermatografia

Penyebab munculnya kulit gatal dan bintik merah bisa juga disebabkan oleh dermatografia. 

Hal ini terjadi ketika seseorang menggoreskan kulitnya secara halus, akan muncul kemerahan yang menyerupai biduran.

3. Tiroid

Kulit gatal dan merah juga bisa terjadi karena penyakit teroid. Penyakit ini dapat menimbulkan sensasi aneh pada kulit.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: