Kecanggihan Honda PCX 160 RoadSync dan Motor Listrik Futuristik di IIMS 2025

Kecanggihan Honda PCX 160 RoadSync dan Motor Listrik Futuristik di IIMS 2025-foto:dokumen palpos-
AHM juga memamerkan teknologi baterai listrik terbaru untuk menunjukkan kesiapan menghadapi masa depan kendaraan listrik.
Tak ketinggalan, Zona #Cari_Aman & Safety Riding.
Di sini pengunjung dapat merasakan pengalaman Honda Riding Trainer (HRT) untuk belajar teknik berkendara yang aman.
Berbagai program edukasi keselamatan berkendara diadakan sepanjang pameran.*
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: