Jordi Cruyff Bicara Soal Timnas Indonesia, Ini Tugas Berat yang Menantinya!

Jordi Cruyff Bicara Soal Timnas Indonesia, Ini Tugas Berat yang Menantinya!-Fhoto: Tangkapan Layar Facebook Verry Welly Jersey-
Fokus utama adalah sisa laga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia yang akan menentukan nasib Garuda.
“Namun di sisi lain, kami juga memiliki dua pertandingan yang sangat penting yang akan datang, atau sebenarnya empat pertandingan dalam beberapa bulan mendatang, yang sangat penting.
BACA JUGA:Timnas Indonesia vs Australia & Bahrain: Kluivert Coret Witan & Asnawi, Panggil Striker Baru!
BACA JUGA:Duel Sengit! MU vs Arsenal Berakhir 1-1, Gol Spektakuler Declan Rice Gagalkan Kemenangan Setan Merah
Jordi Cruyff Bicara Soal Timnas Indonesia, Ini Tugas Berat yang Menantinya!
Jordi Cruyff Bicara Soal Timnas Indonesia, Ini Tugas Berat yang Menantinya!
Dan mencoba membantu dan mendukung staf pelatih dengan apa pun yang mereka butuhkan.
Untuk mencoba membantu, dengan cara apa pun yang memungkinkan untuk mencoba mendapatkan hasil tersebut,” tutur Jordi.
Timnas Indonesia akan menghadapi laga krusial melawan Timnas Australia di Sydney pada 20 Maret 2025, disusul dengan pertandingan kandang melawan Timnas Bahrain di Jakarta pada 25 Maret 2025.
Dua laga ini menjadi ujian berat bagi skuad Garuda untuk menjaga asa lolos ke fase selanjutnya.
Target Besar PSSI
PSSI menunjuk Jordi sebagai technical advisor pada 25 Februari 2025, dengan harapan ia bisa membantu meningkatkan kualitas sepak bola Indonesia, baik di level klub maupun tim nasional.
Sebagai mantan pemain yang pernah membela Barcelona dan Timnas Belanda, pengalaman Jordi di sepak bola Eropa diharapkan bisa membawa perubahan positif bagi sepak bola Indonesia.
Ia juga dikenal sebagai pelatih dan direktur teknis yang memiliki pemahaman mendalam tentang pengembangan pemain.
Dengan kombinasi Jordi Cruyff dan Patrick Kluivert, PSSI optimistis bisa membawa Timnas Indonesia ke level lebih tinggi.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: