Presiden Prabowo Puji Prestasi Gubernur Herman Deru Berhasil Tingkatkan Produksi Pangan Sumsel 5 Besar Nasion

Presiden  Prabowo Puji Prestasi Gubernur Herman Deru Berhasil Tingkatkan Produksi Pangan Sumsel 5 Besar Nasion

Presiden Prabowo Puji Prestasi Gubernur Herman Deru Berhasil Tingkatkan Produksi Pangan Sumsel 5 Besar Nasional-Fhoto: Istimewa-

Palembang, PALPOS.ID - Presiden Republik Indonesia (RI) Prabowo Subianto memberikan pujian dan mengaku bangga akan prestasi yang telah diraih oleh sejumlah daerah yang telah mampu meningkatkan produksi pangannya.

“Saya ucapkan terimakasih kepada semua unsur, Mentan, semua stakeholder. Semua unsur, semua Pemda, para Gubernur, Bupati. 

Pemimpin di daerah semuanya bahu membahu, meningkatkan penerimaan yang didapat petani kita,” tegasnya saat memberikan sambutan di sela-sela

melakukan  Penanaman Padi serentak  yang dipusatkan di Desa Simpang Pelabuhan Dalam, Kecamatan Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir, Rabu (23/4/2025).

BACA JUGA:Perkuat Silaturahmi, Sekda Edward Candra Hadirii Halal Bihalal TP PKK Sumsel dan Majelis Taklim Se- Kota Pale

BACA JUGA:Gubernur Herman Deru Dampingi Presiden Prabowo Lakukan Tanam Padi Serentak di 14 Provinsi Se-Indonesia Pa

Dikatakan Prabowo dirinya juga mendapatkan laporan dari Menteri Pertanian (Mentan) Andi Amran Sulaiman bahwa terjadi peningkatan produksi  padi Sumsel dari 3 juta ton pertahun  menjadi 4 juta ton pertahun.

“Ini luar biasa naik  25 persen dalam satu tahun. Indonesia akan jadi pemimpin revolusi hijau di dunia.

Indonesia tidak hanya swasembada pangan. Indonesia akan jadi lumbung dunia,” tegas Prabowo.

Presiden Prabowo menyambut baik program cetak sawah baru dengan Oplah yang tengah digalakkan Kementan. 105 ribu hektar lahan sawah yang akan ditanami di Wilayah Kecamatan.

BACA JUGA:Kakanwil Kemenkum Sumsel Lantik dan Ambil Sumpah Jabatan Notaris, Tekankan Profesionalisme dan Integritas

BACA JUGA:Sekda Edward Candra Resmi Lantik Panitia Penyelenggara Ibadah Haji Embarkasi Palembang 2025

Kecamatan Pemulutan, Kabupaten Ogan Ilir dilakukan dengan sistem modern. 

“Sekarang kita tengah sawah 105 ribu hektar dengan teknik modern. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: