MUSI RAWAS, PALPOS.ID – Sungguh malang nasib Rozi (40), warga Kelurahan Terawas Kecamatan STL Ulu Terawas Kabupaten Musi Rawas (Mura).
Rozi tewas setelah dibunuh tersangka Ipul (40), juga warga Kelurahan Terawas. Yakni dengan kondisi mengalami luka tusuk di dada kanan, tangan kiri dan alis matanya. Pria ini menghembuskan nafas terakhirnya setelah sempat menjalani perawatan di Puskesmas terawas. BACA JUGA:Periksa Tujuh Saksi, Kasus Pembunuhan Bacalon Kades Betung II Temui Titik Terang Kejadian pembunuhan itu, Sabtu, 06 Agustus 2022, sekitar pukul 19.30 WIB. Belum diketahui pasti motif pembunuhan tersebut. Tersangka Ipul sendiri setelah melakukan penusukan sempat kabur. Namun, Minggu, 07 Agustus 2022, sekitar pukul 03.30 WIB, memilih menyerahkan diri ke Mapolres Mura. BACA JUGA:Motif Pembunuhan Kades Kuala 12 Dilatari Dendam Dituduh Curi Speedboat Kapolres Mura AKBP Achmad Gusti Hartono, melalui Kapolsek STL Ulu Terawas AKP Nastain menjelaskan tersangka pembunuhan sudah menyerahkan diri ke Polres Musi Rawas, Minggu (07/8). Terpisah Kasat Reskrim AKP Dedi Rahmat Hidayat membenarkan adanya pembunuhan tersebut. Tersangkanya sudah diamankan di Polres Musi Rawas. BACA JUGA:Pelajar Tersangka Pembunuhan Siswa SMP di Muara Kuang Terancam 10 Tahun Penjara "Tersangka sudan berhasil ditangkap. Soal motif dan kronologi lengkap, akan kami rilis Senin (8/8/2022) di Mapolres Musi Rawas," jelas Kasat Reskrim. Sementara itu diinformasikan, bahwa Ipul membunuh korban Rozi dengan cara menusuk korban dengan sebilah pisau hingga korban meninggal dunia. (*)Rozi Tewas dengan Tusukan di Dada Kanan, Tersangka Ipul Menyerahkan Diri ke Mapolres Mura
Minggu 07-08-2022,11:29 WIB
Editor : Bambang
Kategori :
Terkait
Rabu 17-07-2024,15:51 WIB
Eeng Praza Terdakwa Pembunuhan Satu Keluarga Divonis Hukuman Mati
Rabu 17-07-2024,15:49 WIB
Buntut Vonis 15 Tahun : Keluarga Ujang Kocot Tuntut Keadilan, Gelar Aksi di PN Kayuagung
Selasa 25-06-2024,21:25 WIB
Momen Menegangkan Anime Solo Leveling Episode 2, MC Tewas dan Awal Kebangkitan Kedua
Rabu 19-06-2024,14:36 WIB
Mr X Ditemukan Tewas Mengenaskan di Batukuning
Kamis 13-06-2024,16:05 WIB
Kecelakaan Kerja di Pabrik Karet PT Bumi Beliti Abadi, Telan Korban Jiwa
Terpopuler
Jumat 22-11-2024,18:19 WIB
Pilbup OKI 2024: Survei IPO Institute Ungkap Keunggulan Telak Muchendi-Supriyanto 62%
Jumat 22-11-2024,19:41 WIB
Tingkatkan Kesadaran Gen Z Pentingnya Partisipasi Proses Demokrasi, KPU Prabumulih Gelar Sosialisasi
Jumat 22-11-2024,22:36 WIB
Lenovo Luncurkan Yoga Slim 7i Aura dengan Teknologi Copilot Plus PC di Indonesia
Jumat 22-11-2024,08:07 WIB
Hyundai Tucson Hybrid Resmi Masuk Indonesia, Bawa Garansi Baterai 8 Tahun!
Jumat 22-11-2024,19:45 WIB
Curi HP Milik IRT, Seorang Buruh Harian Lepas di Prabumulih Ditangkap Tim Macan Kumbang
Terkini
Jumat 22-11-2024,22:36 WIB
Lenovo Luncurkan Yoga Slim 7i Aura dengan Teknologi Copilot Plus PC di Indonesia
Jumat 22-11-2024,20:07 WIB
Kendalikan Inflasi dan Tingkatkan Ketahanan Pangan, Pj Wako Prabumulih dan Forkopimda Tanam Bawang Merah
Jumat 22-11-2024,19:46 WIB
Gerindra Optimis RDPS Menang dengan Suara di Atas 50 Persen pada Pilkada Palembang
Jumat 22-11-2024,19:45 WIB
Curi HP Milik IRT, Seorang Buruh Harian Lepas di Prabumulih Ditangkap Tim Macan Kumbang
Jumat 22-11-2024,19:41 WIB