EMPAT LAWANG, PALPOS.ID - Sekretaris Daerah (Sekda) Kabupaten Empat Lawang Fauzan Khoiri Denin dihukum push up 10 kali di atas panggung, serta dihadapan puluhan tamu undangan, Selasa 22 November 2022.
Diketahui, orang nomor satu di lingkungan ASN Pemkab Empat Lawang itu, dihukum karena dua kesalahan yang dilakukan staf bupati Empat Lawang dan dirinya. Oleh karena itu, untuk menebus kesalahan itu, ia rela melakukan push up sepuluh kali. Yakni 5 kali atas kesalahan stafnya, dan 5 kali atas kesalahannya. Sontak, hal tersebut mendapatkan reaksi dari sejumlah tamu undangan yang datang pada acara pisah sambut Kalapas Kelas IIB Empat Lawang itu. BACA JUGA:ODGJ Gelar ‘Fashion Week’ Tanpa Busana di Jalanan, Warga Pertanyakaan Kinerja Dinsos Empat Lawang? Mereka menilai bahwa Sekda Empat Lawang sosok yang gentelman, dan bertanggungjawab penuh atas kesalahannya dan stafnya. "Untuk menebus kesalahan, saya siap dihukum push up 10 kali. Yaitu 5 kali kesalahan staf saya, dan 5 kali kesalahan saya,” ucapnya sembari langsung melaksankan push up. Setelah ditelusuri kesalahan yang dilakukan oleh staf Bupati Empat Lawang yakni lalai dalam memberikan surat undangan yang telah didisposisi oleh Bupati untuk .Ssekda Empat Lawang. Surat undangan itu untuk menghadiri acara pisah sambut Kalapas Kelas IIB Empat Lawang. BACA JUGA:Masyarakat Empat Lawang Resah, Sering Terjadi Perampokan di Tengah Desa Sedangkan kesalahan kedua yaitu terlambatnya datang Sekda Empat Lawang ke acara pisah sambut tersebut. (*)Sekda Empat Lawang Dihukum Push Up 10 Kali, Ada Apa Ya...
Selasa 22-11-2022,16:26 WIB
Reporter : Padri
Editor : Bambang
Tags : #sekda empat lawang
#pisah sambut kalapas
#kalapas empat lawang
#fauzan khoiri denin
#dua kesalahan
#disposisi bupati empat lawang
#dihukum push up
Kategori :
Terkait
Senin 06-10-2025,15:51 WIB
Auliya Zulfahmi Jabat Kalapas Muara Enim
Kamis 13-02-2025,20:42 WIB
Aris Sakuriyadi Kepala Lapas Kelas IIB Sekayu
Kamis 06-07-2023,22:14 WIB
ASN Empat Lawang "Menjerit" Gaji Ke-13 Tak Kunjung Mencair
Selasa 09-05-2023,00:18 WIB
Sekda Empat Lawang Dukung Pembentukan Provinsi Sumselbar Pemekaran Provinsi Sumatera Selatan...
Selasa 22-11-2022,16:26 WIB
Sekda Empat Lawang Dihukum Push Up 10 Kali, Ada Apa Ya...
Terpopuler
Rabu 14-01-2026,10:25 WIB
Belajar Off-Road Tanpa Takut Jatuh, Kawasaki KLX140R F 2026 Jawabannya
Rabu 14-01-2026,10:15 WIB
Mobil Pintar 300 Jutaan: Suzuki Fronx Tantang Dominasi Toyota Raize
Rabu 14-01-2026,10:34 WIB
Wuling E100, Mobil Listrik Mini dengan Biaya Operasional Super Hemat
Rabu 14-01-2026,11:25 WIB
Gurita Saus Tiram, Olahan Laut yang Kian Digemari Pecinta Kuliner Nusantara
Rabu 14-01-2026,11:44 WIB
Petugas MBG Bambu Kuning Prabumulih Pakai Kostum Superhero, Siswa Sekolah Antusias Sambut Makan Bergizi
Terkini
Kamis 15-01-2026,08:10 WIB
Nasi Goreng Seafood : Lezatnya Perpaduan Laut dalam Setiap Suapan
Kamis 15-01-2026,08:08 WIB
Udang Goreng Tepung : Cita Rasa Gurih yang Tak Pernah Lekang oleh Waktu
Kamis 15-01-2026,08:00 WIB
Kakap Crispy Bumbu Tomat, Sajian Kekinian yang Memikat Lidah Pecinta Seafood
Rabu 14-01-2026,21:00 WIB
Propam Polda Sumsel Lakukan Pemeriksaan Disiplin di Tiga Polsek Polres Muba
Rabu 14-01-2026,20:50 WIB