INDRALAYA,PALPOS.ID - Sepertinya cukup sulit menolak untuk tidak makan makanan yang satu ini, 'Gorengan'. Apalagi gorengan itu disajikan masih dalam keadaan hangat.
Hal itu tentu sangat menggugah selera, sehingga nafsu untuk menyantapnya akan semakin besar. Akan semakin menggugah jika menyantapnya ditemani cabai atau cuka. Bagi Anda penikmat gorengan ada baiknya jangan terlalu sering mengonsusmsinya. Apalagi sampai setiap hari. Jika tidak, maka sederet penyakit bahaya ini akan timbul dan menghantui kehidupan anda. Berikut adalah penyakit yang akan muncul jika anda terlalu sering mengonsusmsi gorengan. BACA JUGA:Ternyata ini Manfaat Tanam Sistem Tumpangsari, Hasil Menggiurkan... 1.Kolestrol Tinggi Hal ini disebabkan oleh kandungan minyak dalam gorengan cukup tinggi. Selain itu, kita tidak tahu sudah berapa lama dan berapa kali minyak itu digunakan. Kandungan minyak yang banyak mengindikasikan gorengan mengandung lemak jenuh dan lemak trans yang sangat tinggi. Sehingga hal ini bisa meningkatkan resiko kolestrol. 2.Penyakit Jantung Akibat kandungan kolestrol yang cukup tinggi dalam tubuh. Hal itu akan beresiko dan menyebabkan penyakit jantung. Hal ini karena minyak dalam gorengan yang terlalu banyak di konsumsi akan menciptakan lemak trans yang kemudian akan menghambat kinerja jantung. BACA JUGA:Siap-Siap, Januari 2023 Bantuan Subsidi Upah Cair Lagi. Cek Jadwal Pencairannya! Mengutip Bumame.com, seseorang yang terlalu sering mengonsusmsi gorengan 22% lebih beresiko beresiko terkena penyakit jantung koroner daripada mereka yang tidak memakan gorengan. 3.Kanker Kanker adalah jenis penyakit paling parah bagi kalian yang sering memakan gorengan berlebih. Hal ini karena gorengan mengandung zat berbahaya yakni zat akrilamida. Zat akrilamida adalah senyawa arsinogenik atau zat yang dapat memicu kanker. Hal ini dipengaruhi oleh pemakaian minyak gorrng yang dipakai secara berulang. 4.Diabetes Horengan mengandung kalori yang sangat tinggi sehingga hal tersebut memicu naiknya gula darah. BACA JUGA:Ada Subsidi Lagi Dari Pemerintah Rp 5-8 Juta. Syaratnya Harus Beli Barang Ini Jika pola makanmu tidak beraaturan ditambah kamu sering makan gorengan maka kamu wajib hati-hati. Karena kolestrol bisa saja menghampiri anda. (*)Awas 4 Penyakit Berbahaya Jika Terlalu Sering Makan Gorengan
Senin 26-12-2022,15:08 WIB
Reporter : Isro
Editor : Bambang
Kategori :
Terkait
Minggu 09-02-2025,08:35 WIB
Gorengan Risol Camilan Lezat yang Selalu Jadi Favorit
Minggu 05-01-2025,09:31 WIB
Tanaman Rossela : Keajaiban Alam yang Menawarkan Manfaat Kesehatan
Rabu 16-10-2024,15:47 WIB
Kisah Inspiratif: Humairah dan Perjuangan Hidupnya di Tengah Penyakit
Jumat 12-04-2024,21:57 WIB
Kolesterol Anda Tinggi? Atasi Dengan Rutin Konsumsi 14 Buah-Buahan Ini
Rabu 03-04-2024,16:27 WIB
Daun Binahong Merah Dapat Menyembuhkan Jerawat Serta Penyakit Lambung
Terpopuler
Minggu 23-03-2025,12:47 WIB
Kendaraan Taktis Andalan Indonesia: Pindad Komodo dan Maung.
Minggu 23-03-2025,12:42 WIB
Fin Komodo KD500 4x4: Mobil Off-Road Buatan Indonesia Tampil Lebih Garang di IIMS 2024.
Minggu 23-03-2025,12:55 WIB
Kendaraan Taktis Andalan Indonesia: Pindad Komodo dan Maung.
Minggu 23-03-2025,11:24 WIB
Strategi Jepang Bobol Bahrain, Indonesia Harus Coba Ini untuk Amankan 3 Poin!
Minggu 23-03-2025,20:34 WIB
Mudik Aman, Ikuti Promo Service Daihatsu
Terkini
Minggu 23-03-2025,20:35 WIB
dr Ratu Semarakkan Belanja Bersama Anak Yatim Bersama Dompet Dhuafa
Minggu 23-03-2025,20:34 WIB
Mudik Aman, Ikuti Promo Service Daihatsu
Minggu 23-03-2025,20:10 WIB
Wabub OI Safari Ramadhan di Kuang Dalam Timur, Sampaikan Komitmen Pembangunan
Minggu 23-03-2025,19:56 WIB
Timbun BBM Ilegal, Warga Deli Serdang Diamankan
Minggu 23-03-2025,19:48 WIB