PRABUMULIH,PALPOS.ID - Berenang merupakan salah satu jenis olahraga air yang disenangi oleh segala usia mulai dari anak-anak, remaja, dewasa hingga lanjut usia.
Tapi tahukah kamu, selain baik untuk kebugaran ternyata berenang juga banyak manfaatnya mulai dari untuk melatih otot tubuh dan kekuatan jantung
Berenang secara rutin juga dapat meningkatkan metabolisme, sehingga tubuh dapat membakar lebih banyak kalori.
Berikut manfaat yang didapat dari rutin berenang :
BACA JUGA:Ini 6 Tradisi Unik Saat Tahun Baru Imlek, Ada yang Nggak Boleh Keramas Lho!
BACA JUGA:10 Manfaat Belimbing Wuluh, Nomor 9 untuk Kecantikan
1. Menjaga kesehatan Jantung
Salah satu manfaat berenang yang paling populer yaitu menjaga kesehatan jantung dan paru-paru.
Sebuah penelitian menyebutkan bahwa, berenang dapat meningkatkan sirkulasi darah dalam tubuh dan kemampuan tubuh dalam menggunakan oksigen.
Dengan demikian, berenangbtidak hanya berdampak pada kesehatan jantung saja, berenang secara rutin juga dapat memelihara fungsi organ tubuh serta menurunkan risiko penyakit jantung dan stroke.
BACA JUGA:4 Bioskop yang Pernah Hits di Kota Prabumulih, Ini Nama-namanya...
BACA JUGA:Curiga Pasangan Kamu Berselingkuh, Kenali Gelagatnya
2. Mengurangi stres
Olahraga renang bisa menjadi salah satu cara unruk mengatasi stres. Berdasarkan sebuah penelitian, menyebutkan bahwa berenang dapat melemaskan otot-otot tubuh sehingga bisa membuat tubuh lebih rileks.
3. Meningkatkan Kualitas Tidur