PALEMBANG,PALPOS.ID - HP merk Motorola terdengar baru sekarang kembali eksis. Padahal, HP produksi dari negara
Amerika Serikat ini, pernah berjaya bersama produk merk Nokia pada masa-masa tahun 2000 an.
Sebenarnya, HP merk Motorola yang secara lengkap disebut Motorola Mobility ini merupakan salah satu HP yang menghadirkan teknologi yang bernama ponsel.
BACA JUGA:OPPO A77s, HP Smartphone Berteknologi RAM Expansion yang Bisa menambah memori hingga 8 GB
Pada masa HP Motorola masih jaya dan bergaung di pasaran, produksi Motorola sudah dijual di pasaran di Indonesia.
Namun begitu, HP merk Motorola masih relatif aktif dalam menghadirkan beberapa tipe ponsel pintar alias HP Android untuk global.
Salah satunya adalah HP
Motorola seri Edge 40. Motorola Edge 40 ini justru baru rilis pada Mei 2023. Dimana Smartphone ini, termasuk HP kelas menengah premium dan
BACA JUGA:Tutorial Sholat Jenazah, Yang Muslim Wajib Tahu
keunggulanya punya banyak sisi menarik khususnya pada segi desain.
Langsung saja, pada sisi desain, tampilan Motorola Edge 40 terlihat seperti HP kelas atas
Hal ini bisa dilihat dari desain layar lengkung, bezel tipis. Selain itu, material kaca akrilik pada penutup belakangnya (varian warna lunar blue).
BACA JUGA:Rezeki Anda Seret, Amalkan Dzikir Ini Untuk Memperlancar Rezeki
Selain itu, material kaca akrilik juga memakai penutup belakang berbahan kulit sintetis dengan varian warna Nebula Green dan Eclipse Black.
Di bagian multimedia, HP merk Motorola Edge 40 ini juga unggul pada layar OLED 144 Hz-nya. Karena OLED 144 Hz-nya jika diduetkan dengan
speaker stereo yang berteknologi Dolby Atmos, maka menghasilkan suara yang 'luar biasa'.