PALEMBANG, PALPOS.ID - Siapa sangka mobil listrik Korea Selatan Hyundai Ioniq 5 ternyata di bangun pabrik PT Hyundai Motor Manufactoring Indonesia yang berada di Cikarang Kabupaten Bekasi Jawa Barat.
Mobil berbasis listrik murni atau Battery Electric Vehicles (BEV) menjadi mobil pertama yang di buat secara lokal.
Suv Crossover Hyundai Ioniq 5 mengaspal di tanah air pada tahun 2022.
Menggunakan platform Electric Global Modular Platform (E-GMP) yang diciptakan oleh Hyundai Motor Group.
Dengan rencana menerapkan kepada 23 model mobil listrik baru, nantinya pada tahun 2025 yang akan datang Hyundai memasok 1 juta unit mobil listrik.
Crossover Ioniq 5 pertama kali di kenalkan kepada publik tanah air pada saat ajang Indonesia Internasional Motor Show ( IIMS ) pada tahun 2022 lalu.
Mobil listrik buatan pabrik Cikarang ini di benamkan segudang teknologo canggih dengan memakai platform dari Electric Global Modular Platform (e-GMP) yaotu teknologi kemampuan mengalirkan daya listrik atau Vehicles to Load (V2T).
Performa Ioniq 5 sendiri cukup mumpuni akselerasi dari 0-100 km / jam hanya membutuhkan waktu 8,5 detik dan dapat dikendarai sejauh 384 km jika baterai terisi penuh dalam pengisian baterai membutuhkan waktu 5-6 jam pada Hyundai Ioniq 5 tipe prime standar dan signature standar.
Sedangkan pada tipe prime long range dan signatue long range dari 0-100 km/ jam hanya membutuhkan waktu 7,4 detik. Dapat dikendarai sejauh 451 km jika baterai terisi penuh dengan waktu 5-6 jam.
BACA JUGA:Disaksikan Erick Thohir, Timnas Putri U-19 Digunduli Thailand 7-1
Pengisian baterai 100 persen menggunakan fasilitas wall charger atau AC charger.
Pada Ioniq 5 tipe prime dan signature standar membutuhkan waktu 46 menit, sedangkan pada Ioniq 5 tipe prime long range dan signature long standar membutuhkan waktu 57 menit dalam pengisian daya baterai.
Ada 4 tipe pilihan Crossover Hyundai Ioniq 5 ini standar single speed dengan 2 WD dengan kapasitas baterai 58 kW, standar single speed 4WD dengan kapasitas baterai 58 kW.