Catat ! Ini Manfaat Bekam Bagi Kesehatan

Sabtu 22-07-2023,20:35 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Diansyah

Bekam diyakini mampu mengoptimalkan aliran darah.

Ketika aliran darah berjalan dengan baik (sempurna) dalam tubuh manusia, hal ini membuat tubuh dapat menyembuhkan berbagai peradangan atau keluhan secara alami atau dengan kata lain aliran darah yang sempurna adalah metode penyembuhan diri secara natural.

2.Mengurangi rasa nyeri

BACA JUGA:8 Manfaat Buah Rambutan Bagi Kesehatan Tubuh Manusia

Bekam dapat mengurangi rasa nyeri pada pinggang, punggung, bahu, dada, perut dan juga encok. Selain itu, bekam juga bermanfaat pada saat sakit gigi, batuk, migrain dan tekanan darah tinggi.

3.Mengubah sifat biomekanik pada kulit

Sifat biomekanik dalam kulit mampu menjaga kesehatan kulit.

BACA JUGA:Rayakan Tahun Baru Islam, Desa Penyandingan Gelar Sunatan Massal dan Pengobatan Gratis

Kondisi ini dapat menbuat kulit tetap elastis, kulit dapat terlindungi dari berbagai virus maupun bakteri hingga mencegah penuaan dini pada kulit.

4.Mengurangi peradangan

Dengan bekam dapat menyembuhkan penyakit yang terjadi akibat adanya peradangan dalam tubuh, salah satunya adalah arhritis.

BACA JUGA:Di OKI Masih Belum Ditemukan, Begini Tanggapan Dewan Terkait Sekolah Paksa Beli Buku

5.Memperbaiki sistem imun tubuh

Makam lain dari bekam yakni memperbaiki sistem imun tubuh yang mengalami gangguan dan keluhan.

Hal ini merupakan dampak daru manfaat bekam yang bisa melancarkan peredaran darah dalam tubuh.

BACA JUGA:Kunjungan ke OKI, Menteri Pertanian Ajak Tingkatkan Produktifitas Kebun Rakyat

Kategori :