Pemekaran Wilayah Provinsi Lampung: Kabupaten Lampung Timur Rencanakan Pembentukan Kabupaten Lampung Tenggara

Jumat 10-11-2023,06:08 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Bambang

 

Proyeksi Luas Wilayah dan Jumlah Penduduk

 

Dengan pemisahan ini, Kabupaten Lampung Tenggara direncanakan memiliki luas wilayah sekitar 2.344,26 kilometer persegi, atau sekitar 44.02 persen dari luas wilayah Kabupaten Lampung Timur yang mencapai 5.325,05 kilometer persegi.

 

BACA JUGA:Pemekaran Wilayah Provinsi Lampung: Kota Metro Lampung Calon Ibukota Provinsi Lampung Tengah

BACA JUGA:Provinsi Lampung Tengah Berbenah Menyambut Pemekaran Wilayah Terbaru 

 

Sementara itu, jumlah penduduk Kabupaten Lampung Tenggara diperkirakan mencapai 491.771 jiwa, atau sekitar 49 persen dari jumlah penduduk Kabupaten Lampung Timur yang tercatat sebanyak 1,052 juta jiwa menurut data BPS tahun 2020. 

 

Dengan potensi penduduk dan luas wilayah yang signifikan, Kabupaten Lampung Tenggara memiliki peluang besar untuk mengembangkan sektor-sektor ekonomi dan sosial di masa mendatang.

 

Batas Wilayah dan Dampak Sosial-Ekonomi

 

Batas wilayah Kabupaten Lampung Tenggara direncanakan berada di sebelah barat dan selatan, berbatasan dengan Kabupaten Lampung Selatan. 

 

Kategori :