Manfaat Biji Pepaya Bagi Kesehatan, Salah Satunya Untuk Mencegah Kanker

Jumat 10-11-2023,14:10 WIB
Reporter : Oma Ina
Editor : Bambang

 

Berdasarkan hasil penelitian, ekstrak biji pepaya dapat membantu mengurangi peradangan dan melindungi dari perkembangan kanker. 

 

4. Mengatasi keracunan makanan

 

Biji buah pepaya juga bermanfaat untuk mengatasi keracunan makanan. Berdasarkan hasil penelitian, ekstrak biji pepaya dapat membunuh sejumkah bakteri penyebab keracunan makanan

 

Bakteri tersebut antara lain, ecoli, salmonella, staphylococus, dan sejumlah infeksi bakteri lainnya.

 

BACA JUGA:Manfaat Daun Talas Untuk Kesehatan Dan Cara Mengolahnya

BACA JUGA:Manfaat Daun Singkong Bagi Kesehatan, Salah Satunya Untuk Ibu Hamil

 

5. Membunuh parasit usus

 

Berdasarkan hasil penelitian, konsumsi bubur yang diperkaya dengan biji pepaya pada anak-anak Kenya, menemukan penurunan risiko infeksi parasit ascaris lumbricoides (cacing  gelag besar) pada anak-anak. Dari penelitian ini diketahui bahwa biji pepaya memiliki sifat antiparasit.

 

Kategori :