7. Pemeliharaan Jl. Sakti Wiratama menuju Jl. Tansa Trisna Kec. Sematang Borang:** Dengan konstruksi Perkerasan Beton K.350 setara FC’30.
8. Pemeliharaan Jl. Padat Karya Kec. Sematang Borang, menggunakan konstruksi Lapis Aspal AC-WC dan AC-BC.
9. Pemeliharaan Jl. Kebun Bunga sampai ke TPU (Lanjutan) Kel. Kebun Bunga Kec. Sukarami: dengan konstruksi Pengaspalan.
10. Peningkatan Jalan di Lingkungan RT. 01, RW. 01 Kel. Talang Betutu Kec. Sukarami, menggunakan konstruksi material beton K.300.
11. Pemeliharaan Jl. JUT Sungai Rengas Tembus Pulo Kerto RT. 003 dan RT. 023 Kec. Gandus, dengan konstruksi Perkerasan Beton K.300.
12. Pemeliharaan Jl. Karya Baru RT. 03, 04, 05, 06, 07, 08, dan 09 Kel. Karya Baru Kec. Alang-Alang Lebar. Dengan konstruksi Lapis Pondasi Aggregat Kelas A Perkerasan Beton Semen (Ready Mix K-350, Dowel + Tie Bar) Lapis Pondasi Bawah Beton Kurus (Ready Mix K-125).
13. Pemeliharaan Jl. Nigata dan Sekitarnya Kec. Seberang Ulu II, dengan konstruksi Lapis Aspal AC-WC.
14. Pemeliharaan Jl. Dr. Muhammad Ali Kel. Sekip Jaya Kec. Kemuning. Dengan konstruksi Perkerasan Beton Semen (Ready Mix K.350, Dowel Tie Bar) dan Perkerasan Aspal (AC-WC).
"Kami terus bekerja sebaik mungkin, apalagi pak PJ Walikota Palembang Ratu Dewa juga konsern untuk meningkatkan infrastruktur di Palembang ini.
Kita targetkan jalan di Palembang ini kokoh dan mulus, sehingga memberikan manfaat langsung kepada masyarakat Kota Palembang," ungkap Alumni Teknik Sipil Universitas Sriwijaya angkatan tahun 1998 ini.
Yudha menambahkan, dengan baiknya infrastruktur menjadi salah satu langkah penting untuk meningkatkan kesejahteraan masyarakat.**