Pemekaran Wilayah Pulau Kalimantan: Menuju 6 Provinsi Baru untuk Peningkatan Pembangunan

Kamis 07-12-2023,14:50 WIB
Reporter : Bambang
Editor : Bambang

Ibukota rencananya berada di Kabupaten Kotabaru.

BACA JUGA:Hanya Rp 10 Ribu Bisa Menikmati Surga Alam Karai: Wisata Penuh Keindahan di Tanjung Selor Kalimantan Utara

BACA JUGA:Tanjung Selor Provinsi Kalimantan Utara: Keberagaman dan Potensi Pembangunan

Provinsi Ketapang (Tanjungpura)

Pemekaran Provinsi Kalimantan Barat.

1 kota dan 4 kabupaten bergabung: Kota Ketapang, Kabupaten Tumbang Titi, Kabupaten Hulu Aik, Kabupaten Jelai Kendawangan Raya, dan Kabupaten Kayong Utara.

Ibukota rencananya berada di Kota Ketapang.

BACA JUGA:Tanjung Selor Kota Menjanjikan di Utara Kalimantan: Potret Sebuah Kecamatan yang Berkembang

BACA JUGA:Analisis Mendalam Laju Pertumbuhan PDRB Provinsi Kalimantan Utara Triwulanan 2023: Tren, Tantangan dan Prospek

Provinsi Kapuas Raya

Pemekaran Provinsi Kalimantan Barat.

5 kabupaten yang bergabung: Kapuas Hulu, Sintang, Sanggau, Melawi, dan Sekadau.

Ibukota rencananya berada di Kabupaten Sintang.

Provinsi Kotawaringin

Pemekaran Provinsi Kalimantan Tengah.

5 kabupaten yang bergabung: Seruyan, Kotawaringin Timur, Kotawaringin Barat, Sukamara, dan Lamandau.

Kategori :