Vivo S Flip dan Vivo V Flip: 2 Smartphone Ramah Kantong dengan Inovasi Terbaru dalam Dunia Ponsel Lipat !

Kamis 28-12-2023,06:00 WIB
Reporter : Mesi
Editor : Zen Bae

LIFESTYLE, PALPOS.ID - Perusahaan elektronika terkemuka Vivo sedang dalam proses pengembangan dua ponsel lipat terbaru mereka.

Kedua ponsel lipat tersebut diberi nama Vivo S Flip dan Vivo V Flip.

Berita ini menjadi sorotan utama setelah dua merek dagang baru muncul di situs web Kantor Kekayaan Intelektual Uni Eropa (EUIPO).

BACA JUGA:Ini Deretan Ponsel Lipat yang Beredar di Tahun 2023 dan Tanggal Rilisnya

BACA JUGA:Tampilan dan Spesifikasi Oppo Find X7 Terungkap : Snapdragon 8 Gen 3, Kamera 200 MP, Rilis Januari 2024 !

Dilansir dari GSM Arena, Vivo sebelumnya telah meraih kesuksesan dengan peluncuran smartphone lipat seperti Vivo X Fold2 dan Vivo X Flip.

Kedua ponsel lipat ini sukses mendominasi dalam kategori flagship.

Kehadiran Vivo S Flip dan Vivo V Flip, diprediksi Vivo akan merambah pasar midrange untuk ponsel lipat.

BACA JUGA:Ulasan Lengkap iPhone 15 Pro Max Vs iPhone 14 Pro Max : Mana yang Lebih Worth It !

BACA JUGA:Vivo Y33s - Performa Maksimal dan Desain Modern Menyatu dalam Satu Genggaman

Vivo sebelumnya telah dikenal sebagai pemain kuat di pasar ponsel lipat dengan produk flagship seperti Vivo X Fold2 dan Vivo X Flip.

Kini, dengan Vivo S Flip dan Vivo V Flip, Vivo berencana untuk menjangkau segmen pasar yang lebih luas dan membuat teknologi lipatan lebih terjangkau bagi konsumen.

Trend pasar ponsel lipat semakin berkembang, terutama dengan kehadiran produk-produk yang lebih ekonomis dari produsen lain seperti Motorola dengan duo Razr 40.

BACA JUGA:Infinix Zero 5G: Mengukir Era Baru dengan Kombinasi Layar Hebat, Kinerja Tanpa Batas, dan Kemampuan Fotografi

BACA JUGA:5 Perbedaan iPhone 15 Pro Max Vs Samsung Galaxy S23 Ultra : Siapa yang Paling Unggul ?

Kategori :