Menguak Rahasia Memilih dan Menikmati Durian Berkualitas

Jumat 26-01-2024,17:00 WIB
Reporter : Yati
Editor : Zen Bae

Hindari durian yang terlalu kecil atau terlalu besar, karena ini bisa menjadi tanda buah yang tidak optimal.

5. Dengarkan Suara Durian Ketika Diguncang

Guncangkan durian dengan lembut dan dengarkan suaranya. 

Durian yang matang biasanya menghasilkan suara redup dan berat ketika diguncang.

Jika terdengar suara yang kosong atau bergetar, durian tersebut mungkin belum matang atau sudah overripe.

Jika kamu sudah bisa memilih durian dengan kualitas yang bagus, kemungkinan kecewa karena isi/buahnya tidak sesuai harapan semakin kecil. 

Tapi ingat ya, bagi penggemar durian dan tidak memiliki masalah dengan kesehatannya konsumsi durian dengan porsi lebih sedikit mungkin tak menjadi masalah. 

Terlebih penggemar buah durian akan sulit mengatakan tidak atau menolak untuk konsumsi durian.

Hanya saja harus hati-hati dan tetap menjaga jangan konsumsi durian terlalu berlebihan. 

Meski rasanya yang nikmat, namun resiko efek samping dari konsumsi durian juga harus diperhatikan. 

Kamu yang belum begitu mengenal durian, juga perlu berhati-hati. 

Karena dibalik nikmatnya durian ada efek samping yang berbahaya untuk orang-orang tertentu bila terlalu banyak mengonsumsi durian.

Seperti mereka penderita hipertensi, jantung, ataupun diabetes. 

Nah penasaran kenapa durian bisa berbahaya bagi orang-orang yang mengidap penyakit tersebut. 

Ini alasan yang perlu kamu ketahui : 

1. Tubuh Terasa Panas 

Kategori :