Cemilan Manis untuk Berbuka Puasa: Bola-Bola Ubi Jalar Keju

Selasa 12-03-2024,08:31 WIB
Reporter : Yati
Editor : Zen Bae

KULINER, PALPOS.ID-Bingung tentukan menu berbuka puasa dengan apa? Maunya sich buka dengan cemilan sehat namun harga terjangkau dan rasanya bikin lidah bergoyang dan nagih di tenggorokan. 

Cemilan yang lezat dan bernutrisi ini bisa kamu dapatkan dengan bahan dasar ubi jalar atau ubi rambat bisa juga disebut ubi manis.Terserah deh apapun namanya di tempatmu, boleh warna kuning, unggu, atau biru sesuai selera saja ya.

Ubi jalar ini bisa kamu olah menjadi bola-bola ubi jalar yang gurih dengan keju di dalamnya. 

Gimana cara ? Gampang kamu tinggal siapkan bahan-bahan ya dulu ya. Berikut adalah resep praktis untuk membuat cemilan yang menggugah selera ini:

BACA JUGA:Laksan Palembang, Hidangan Lezat Berbuka Puasa yang Tak Tertandingi

BACA JUGA:Ini Dia! Hidangan Buka Puasa Paling Dicari di Palembang

Bahan-bahan:

- 500 gram ubi jalar

- 130-150 gram tepung tapioka

- 50 gram tepung maizena 

BACA JUGA:Berbuka Puasa Tanpa Batas: Hidangan Praktis Tanpa Kompromi

BACA JUGA:Hanya Pakai 4 Bahan Sederhana Ini, Bisa Jadi Kue Lebaran Istimewa! Dijamin Disukai Anak-Anak juga Dewasa

- 4 sendok makan gula

- 1 sendok teh garam

- 1/4 sendok teh baking powder

Kategori :