Kembali Gelar Razia Gabungan, Polres Prabumulih Tilang Puluhan Ranmor

Minggu 24-03-2024,13:17 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Diansyah
Kembali Gelar Razia Gabungan, Polres Prabumulih Tilang Puluhan Ranmor

"Pada kegiatan malam ini, Polres Prabumulih berhasil melakukan tilang terhadap 14 lembar Surat Tanda Nomor Kendaraan (STNK), 7 lembar Surat Izin Mengemudi (SIM), 3 unit kendaraan roda 2, dan 1 unit kendaraan roda 6. Barang bukti tersebut selanjutnya dibawa ke kantor Satuan Lalu Lintas Polres Prabumulih untuk proses lebih lanjut," pungkasnya. (*)

Kategori :