Banyak Pegawai Halal Bihalal di Luar Kantor Saat Jam Kerja, Pj Wako Prabumulih: Akan Kita Tegur

Senin 22-04-2024,18:35 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Diansyah

Apalagi kemarin kan liburnya sudah cukup lama, harus libur kemarin dimanfaatkan untuk halal bihalal sesama rekan kerja selain sama keluarga kalau sekarang halal bihalalnya cukup di kantor saja,” tuturnya.

BACA JUGA:Politisi PAN Prabumulih Desak Pemerintah Prioritaskan Pembangunan Kantor Lurah Hasil Pemekaran

BACA JUGA:Bonus Tak Kunjung Cair, Atlet Porprov Sumsel dari Lubuklinggau Meradang

Sementara ketika ditanya apa tanggapannya terkait rencana Pj Wako Prabumulih yang akan memberikan teguran kepada ASN yang keluar kantor pada saat jam kerja untuk halal bihalal, pria yang gemar olahraga bulu tangkis ini menuturkan mendukung langkah tersebut. 

“Ya kita dukung langkah Pj Wako, artinya PJ Wako mengedepankan disiplin dan juga mengendepankan pelayanan,” pungkasnya. (*)

Kategori :