Waspada !! Akun Facebook Palsu Catut Nama PLT Kepala BKPSDM Prabumulih,

Kamis 24-10-2024,07:28 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Diansyah

Dijelaskannya, sudah hampir sebulan ini dirinya menerima banyak pertanyaan dari ASN dan PPPK mengenai pesan yang mengatasnamakan dirinya. 

BACA JUGA:Sosialisasi Penanggulangan Bencana, Pj Sekda Prabumulih: BPBD Catat 47 Bencana dan Karhutlah Sepanjang 2024

BACA JUGA:Ratusan Meteran Air Hilang, Direktur Perumda Tirta Prabujaya: Pelanggan Wajib Menggantinya

"Banyak ASN dan juga PPPK yang menghubungi saya, menanyakan terkait pesan di Facebook dari saya yang mengatakan akan ada mutasi," ungkapnya.

Dia menegaskan bahwa seluruh pesan yang beredar tersebut tidak memiliki keterkaitan dengan dirinya. 

"Saya tidak pernah menghubungi pejabat, ASN, maupun PPPK melalui pesan Facebook. Akun Facebook atas nama Khairudin Rudin serta nomor WhatsApp 082297722384 tersebut bukanlah milik saya,” ujar Hairodin.

Terkait dengan aksi penipuan yang marak terjadi, H Hairodin mengeluarkan imbauan kepada seluruh ASN, PPPK, dan Pegawai Harian Lepas (PHL),

BACA JUGA:Viral Aksi Sigap Waka Polres Prabumulih, Tolong Korban Kecelakaan

BACA JUGA:HUT ke-23 Kota Prabumulih, Pj Gubernur Sumsel Apresiasi Capaian Kota Prabumulih

Untuk tidak mudah percaya kepada pesan-pesan yang mengatasnamakan dirinya atau pejabat lainnya. 

"Jangan langsung percaya, cek dulu kebenarannya. 

Saya tidak pernah mengirim pesan melalui nomor lain selain nomor pribadi saya, apalagi melalui Facebook. 

Itu bisa dipastikan bukan saya," tegasnya.

BACA JUGA:DPRD Kota Prabumulih Sahkan Alat Kelengkapan Dewan Periode 2024-2029, Ini Daftar Lengkapnya

BACA JUGA:Waspada Banjir: Pesan Ketua DPRD Kota Prabumulih H Deni Victoria

Di tengah maraknya penipuan ini, H Hairodin juga menyarankan agar para korban atau calon korban dapat langsung mendatangi dirinya

Kategori :