Amankan Debat Kandidat Paslon Walikota dan Wakil Walikota Prabumulih, Polres Kerahkan 291 Personil

Sabtu 26-10-2024,18:56 WIB
Reporter : Prabu
Editor : Diansyah

Pasangan nomor urut 1, H Arlan-Frangki Nasril; pasangan nomor urut 2, H Andriansyah Fikri-Syamdakir, dan pasangan nomor urut 3, Hj Suryanti Ngesti Rahayu (Ngesti Ridho)-H Mat Amin.

Debat public ini bukan hanya sekadar formalitas, tetapi juga merupakan kesempatan bagi masyarakat untuk mendapatkan informasi yang jelas mengenai program-program calon. 

Masyarakat diharapkan dapat hadir dan menyaksikan langsung debat ini, sehingga mereka bisa menilai sendiri siapa yang pantas untuk memimpin Kota Prabumulih ke depan.

BACA JUGA:Viral Aksi Sigap Waka Polres Prabumulih, Tolong Korban Kecelakaan

BACA JUGA:HUT ke-23 Kota Prabumulih, Pj Gubernur Sumsel Apresiasi Capaian Kota Prabumulih

Dalam debat ini, pasangan calon akan berhadapan langsung dan menjawab pertanyaan yang relevan dengan isu-isu yang dihadapi oleh masyarakat Prabumulih. 

Hal ini diharapkan dapat memberikan gambaran yang lebih jelas mengenai kemampuan dan visi masing-masing calon.

Kategori :