Laskar Simpang Dogan SDN 113 Palembang : Cetak Prestasi Gemilang Jadi Kebanggan SDN 113 Palembang

Jumat 20-12-2024,20:03 WIB
Reporter : Koer
Editor : Robby

“Semoga akademi ini terus berkembang dan menjadi inspirasi bagi sekolah-sekolah lain di Palembang. Kami ingin menunjukkan bahwa futsal bukan hanya tentang olahraga, tetapi juga tentang pendidikan karakter dan membangun masa depan yang lebih baik,” tutup Fredy.  

Dengan dedikasi tinggi dari pelatih, dukungan penuh dari pihak sekolah dan orang tua, serta semangat juang para siswa, Laskar Simpang Dogan SDN 113 Palembang telah membuktikan diri sebagai salah satu akademi futsal terbaik di Palembang.

"Perjalanan dua tahun ini baru permulaan, dan masa depan gemilang menanti mereka yang terus berjuang." terangnya.

 

Kategori :