16. Bumbu Lada
Makanan berbumbu lada setelah makan durian dapat memicu sensasi panas yang berkepanjangan, pusing, dan gangguan penglihatan.
Meski durian menggoda dengan rasanya yang lezat, sebaiknya hindari mengonsumsi makanan dan minuman di atas agar terhindar dari risiko kesehatan.
Nikmati durian dengan bijak dan perhatikan kombinasi makanan untuk menjaga kesehatan tubuh.*