Era Baru Otomotif Indonesia: Mobil Nasional Pindad Masuk Tahap Finalisasi

Jumat 21-11-2025,14:08 WIB
Reporter : Koer
Editor : Dahlia

PALPOS.ID - Industri otomotif Indonesia bersiap memasuki babak baru.

Kementerian Perindustrian (Kemenperin) memastikan proyek mobil nasional (mobnas) kini bergerak lebih konkret setelah serangkaian pembahasan intensif bersama PT Pindad (Persero).

Langkah ini menjadi implementasi langsung dari arahan Presiden Prabowo Subianto agar Indonesia segera memiliki kendaraan nasional yang dirakit penuh di dalam negeri.

BACA JUGA:Motor Hidrogen Super Irit Buatan Mahasiswa UPI, Bikin Dunia Otomotif Terkejut.

BACA JUGA:Teknologi Baru! Dark Flag 950 Hadirkan Mesin V4 Buatan BENDA dengan Performa Buas.

Diskusi Teknis Makin Matang: Dari Desain hingga Layanan Purna Jual

Menperin Agus Gumiwang Kartasasmita mengungkapkan bahwa Kemenperin dan Pindad telah merampungkan pembahasan strategis terkait konsep mobnas.

Pembahasan tersebut meliputi:

BACA JUGA:Kenapa Mustang Shelby GT500 1967 Masih Jadi Rebutan? Ini Jawabannya

BACA JUGA:Yamaha Aerox-E Resmi Dirilis: Skutik Sporty Listrik dengan Jarak Tempuh 106 Km

Jenis kendaraan yang paling cocok untuk dikembangkan

Strategi harga agar kompetitif dengan produk global

Model pemasaran

BACA JUGA:Tampil Lebih Premium! Ini Ubahan Vespa Primavera 2026 dan Sprint S Terbaru

BACA JUGA:New Honda Scoopy Hadir dengan 3 Tipe dan 4 Varian: Semakin Retro, Semakin Stylish

Kategori :