17 Penyebab Bansos PKH Tahap 1 Belum Cair, Buruan Cek Namamu di Cekbansos.kemensos.go.id

17 Penyebab Bansos PKH Tahap 1 Belum Cair, Buruan Cek Namamu di Cekbansos.kemensos.go.id

Ada 7 data KK tak bisa dapat bansos PKH, dan cara cek penerima bansos PKH tahap 2 mulai cari Senin 10 April 2023.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

Itulah kira penjelasannya jika anda sebagai KPM namun belum bisa cairkan bantuan, dan penyebab-penyebab yang mengakibatkan bansos PKH belum cair.

Seperti diberitakan Palpos.id sebelumnya, ada 8 cara cek bansos PKH tahap 1 melalui link cekbansos.kemensos.go.id, yakni sebagai berikut:

1. Masuk ke website resmi kemensos yakni cekbansos.kemensos.go.id.

2. Ada kolom pencairan data, masukkan informasi wilayah seperti provinsi, kabupaten, kecamatan, serta desa/kelurahan.

3. Kemudian masukkan nama lengkap penerima manfaat sesuai dengan KTP.

4. Akan ada kode captcha yang wajib dimasukan penerima manfaat.

5. Jika data yang dimasukan telah benar, selanjutnya klik “Cari Data”

6. Nantinya akan ditampilkan data penerima manfaat dari bansos dan statusnya.

7. Ketika proses pencarian sudah selesai, Anda akan mendapatkan informasi apakah Anda terdaftar sebagai penerima bansos PKH 2022 atau tidak.

8. Ketika Anda terdaftar sebagai penerima bansos PKH akan dapat 4 tanda sebagai berikut:

a. Identitas penerima bantuan (nama dan alamat)

b. Jenis bantuan yang diterima

c. Periode atau tahap bantuan yang diterima

d. Status bantuan sudah disalurkan atau belum. 

BACA JUGA:KPK Tetapkan 6 Tersangka Dugaan Korupsi Bansos Beras, Negara Dirugikan Ratusan Miliar...

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: