Tahun Depan LPG 3 Kg Hanya untuk Orang Miskin, Masyarakat OKI Harapkan Tepat Sasaran

Tahun Depan LPG 3 Kg Hanya untuk Orang Miskin, Masyarakat OKI Harapkan Tepat Sasaran

Salah satu masyarakat Kabupaten Ogan Komering Ilir atau OKI saat mau memasangkan gas LPG 3 Kg, Senin, 8 Mei 2023.--

Sementara, Sukandar (62), warga Tanjung Rancing, Kecamatan Kayuagung menerangkan, dirinya secara pribadi menolak adanya pembatasan pembelian gas LPG 3 Kg.

"Karena jika ada pembatasan akan menyulitkan masyarakat. Lantaran bisa mempengaruhi harga yakni mengalami kenaikan. Jika sudah begitu, sebagai rakyat kecil kita akan kesusahan," tutupnya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: