Bukan Cuma Labuan Bajo, NTT Juga Punya Goa Rangko yang Eksotis

Bukan Cuma Labuan Bajo, NTT Juga Punya Goa Rangko yang Eksotis

Pesona Goa Rangko yang eksotis yang salah satu terkenal di dunia dengan biru air kolam didalamnya. --You Tube @anatasia89

NTT, PALPOS.ID -Belum lama acara KTT ASEAN ke 42 yang  terlaksana di tempat Labuan Bajo, Provinsi NTT.

Pesona alamnya menyimpan keindahan yang sangat menakjubkan, ditambah lagi adanya hewan purba yang berada di Taman Nasional Komodo.

Aneka ragam spesies yang berada di bawah laut, serta hamparan pasir menghiasi sepanjang pantainya.

Selain pesona pantai dan airnya yang jernih, Provinsi Nusa Tenggara Timur juga memiliki goa yang eksotis.

BACA JUGA:Wisata Alam di Indonesia Terkenal Mendunia, Nomor 3 Seperti di Atas Awan

BACA JUGA:Promosikan Kain Gambo Muba dan Makanan Ringan di UMKM Expo 2023

Goa Rangko berada di Pulau Gusung, Desa Rangko, Kecamatan Boleng, Kabupaten Manggarai Barat, ini sudah sangat terkenal sampai mancanegara.

Bagaimana tidak terkenal, Air di Goa Rangko diduga berasal dari air laut yang masuk ke celah atau rongga, membuat air laut terhubung dengan kolam. 

Pengunjung dapat merasakan ketenangan membuat pengunjung nyaman, dengan kondisi air yang tenang dan jernih kebiruan.

Apabila kita berenang di didalamnya yang hening, terasanya lepas semua penat dari kesibukkan sehari- hari.

BACA JUGA:5 Muscle Cars Jepang yang Jadi Incaran Kolektor Mobil Klasik

BACA JUGA:Garuda Muda Tampil Heroik Cakar Vietnam, Ini Kata Pemain

Ditambah ornamen-ornamen stalaktit dinding goa sangat cantik dengan beragam bentuk.

Bagi pelancong yang ingin berkunjung ke Goa Rangko, disarankan berangkat pagi dari Labuan Bajo.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: