10 Provinsi Terkorup di Indonesia Periode 2004-2021, Terbanyak di Sumatera

10 Provinsi Terkorup di Indonesia Periode 2004-2021, Terbanyak di Sumatera

Usut Dugaan Korupsi DJKA Kemenhub: KPK Incar Oknum Pejabat BPK.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

PALEMBANG, PALPOS.ID – Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) merilis provinsi terkorup di Indonesia.

Peringkat korupsi ini berdasar data KPK dari tahun 2004 sampai 2021.

Dilansir dari laman resmi KPK RI provinsi terkorup periode 2004-2021 diduduki Jawa Barat dengan 115 kasus. 

BACA JUGA:Survei Terbaru KPK, Ini 10 Daerah Rentan Korupsi di Sumsel

Untuk Pulau Sumatera cukup banyak provinsi terkorup.

Tercatat ada 5 provinsi di Sumatera paling korup yakni Aceh, Riau, Kepulauan Riau, Sumatera Selatan, dan Lampung.

 Berikut 10 provinsi terkorup di Indonesia periode 2004-2021 : 

BACA JUGA:Waspada ! KPK Incar Proyek Infrastruktur yang Dipegang Timses Kepala Daerah

 1. Jawa Barat : 115 Kasus

2. Jawa Timur : 103 Kasus

3. Sumatera Utara : 79 Kasus

4. Riau dan Kep Riau : 68 Kasus

5. DKI Jakarta : 64 Kasus

6. Sumatera Selatan : 55 Kasus

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: