Air Cucian Beras dan Tepung Beras Bisa Bikin Kulit Putih dan Bersih

Air Cucian Beras dan Tepung Beras Bisa Bikin Kulit Putih dan Bersih

Air Cucian Beras Ternyata Dapat Melembutkan dan Mencerahkan Kulit.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

* Pilih daun jambu yang sudah kering, lalu ditumbuk hingga halus

* Campurkan serbuk daum jambu dengan air secukupnya aduk hingga merata, sehingga tercampur seperti pasta

* Oleskan daun jambu biji ke kulit yang bermasalah

3. Kunyit

Kunyit memiliki zat yang dapat mencerahkan kulit. Tak hanya memutihkan, kunyit juga dapat menghilangkan flek hitam pada wajah. Kunyit juga dapat memperbaiki kerusakan kulit akibat radikal bebas dan mengurangi pigmentasi kulit. Berikut caranya:

* Siapkan 2 sendok kunyit. Lalu tambahkan sedikit susu dan perasan air jeruk lemon

* Oleskan pada kulit yang mengalami masalah

* Diamkan beberapa menit, kemudian bersihkan wajah menggunakan air bersih

BACA JUGA:6 Manfaat Bunga Durian Untuk Menjaga Kesehatan Kulit

BACA JUGA:Bukan Hanya Obat Wasir, Buah Kecapi Punya Banyak Manfaat Kesehatan Salah Satunya Mencegah Kanker

4. Soda kue

Soda kue juga dapat digunakan mengatasi flek hitam atau bekas jerawat. Beikut caranya:

* Campur soda kue dengan air, hingga tampak kental seperti masker.

* Oleskan masker soda kue tersebut ke wajah secara merata, kecuali bagian mata dan bibir.

* Diamkan sekitar 10 menit, kemudian bilas dengan air bersih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: