Pemekaran Kabupaten/Kota Hingga Provinsi Tetap Bergeliat Meskipun DOB Belum Dicabut Pemerintah Pusat

Pemekaran Kabupaten/Kota Hingga Provinsi Tetap Bergeliat Meskipun DOB Belum Dicabut Pemerintah Pusat

Pemekaran Kabupaten/Kota Hingga Provinsi Tetap Bergeliat Meskipun DOB Belum Dicabut Pemerintah Pusat.-Palpos.id-Dokumen Palpos.id

SUMATERA SELATAN, PALPOS.ID - Pemekaran Kabupaten/Kota Hingga Provinsi Tetap Bergeliat Meskipun DOB Belum Dicabut Pemerintah Pusat.

 

Meskipun moratorium daerah otonomi baru atau DOB belum dicabut oleh Pemerintah Pusat, beberapa daerah terus menggeliat untuk mewujudkan pemerataan pembangunan di Indonesia. 

 

Salah satu contoh nyata adalah rencana pemekaran Kabupaten Lahat di Provinsi Sumatera Selatan atau Sumsel. 

 

Dalam upaya meningkatkan rentang kendali pelayanan pemerintahan dan meratakan pembangunan, dua kabupaten daerah otonomi baru, yaitu Kabupaten Kikim Area dan Kabupaten Besemah, tengah mempersiapkan diri untuk menjadi bagian dari struktur pemerintahan yang lebih terdepan.

 

BACA JUGA:Eksplorasi Kekayaan Budaya Suku Bangsa di Provinsi Sumatera Selatan: Kisah Menarik dari Batang Hari Sembilan

BACA JUGA:Rencana Pemekaran Wilayah Provinsi Sumatera Selatan Optimalkan Pelayanan Publik Di Daerah

 

Kabupaten Kikim Area: Melangkah Maju dengan Pengelolaan Sumber Daya Alam

 

Salah satu langkah konkret yang diambil adalah pembentukan Kabupaten Kikim Area. Pemekaran ini berasal dari Kabupaten Lahat dengan ketua Presidium Drs H Chozali Hanan MM, seorang mantan Sekda Kota Prabumulih. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: