Apa Keunggulan Honda NS 125 LA 2024 ? Skutik Retro dengan Sentuhan Vespa yang Canggih, Pesaing Berat Fazzio !

Apa Keunggulan Honda NS 125 LA 2024 ? Skutik Retro dengan Sentuhan Vespa yang Canggih, Pesaing Berat Fazzio !

--

OTOMOTIF, PALPOS.ID - Honda, sebagai produsen motor ternama asal Jepang, kembali membuat gebrakan dengan merilis skutik terbarunya, Honda NS 125 LA

Motor ini tidak hanya menarik perhatian di China tempat peluncurannya, tetapi juga mencuri perhatian pasar global, termasuk Indonesia.

Motor ini hadir dengan desain yang klasik ala Retro Italy, mirip dengan iconic Vespa.

BACA JUGA:Honda Karisma 125 Matic Resmi Meluncur: Apakah Pengganti Honda Vario 125 ? Cek Spesifikasi dan Harga !

BACA JUGA:Suzuki Luncurkan GSX-S150 Pesaing Honda CBR 150 : Performa Responsif, Tenaga Buas, Gesit dan Ringan !

Honda NS 125 LA meminjam nuansa dari Honda Giorno Jepang atau Honda Metropolitan versi Amerika Serikat, menciptakan tampilan yang menghadirkan sentuhan elegan dan klasik.

Desain ini terwujud dalam lampu utama bulat yang khas, ditempatkan di bagian stang kemudi, memberikan nuansa klasik yang memikat.

Bodi yang bulat dan detail-desain retro semakin menambah daya tariknya.

BACA JUGA:Performa Optimal dan Desain Modern: Sambut Honda Supra X 125 2024, Akankah jadi Motor Bebek Idaman?

BACA JUGA:Kenapa Honda PCX 160 2024 Berani Garansi Rangka 5 Tahun ? Cek Jawaban dan Spesifikasi Lengkap serta Harga !

Meskipun terinspirasi dari skutik retro, Honda NS 125 LA dilengkapi dengan fitur-fitur modern yang impresif.

Lampu utama menggunakan teknologi LED untuk headlamp, lampu sein, dan softlens.

Panel speedometer telah mengadopsi layar digital futuristik yang memberikan informasi dengan jelas.

BACA JUGA:Keren Bingit ! Honda BeAt 150 2024 Meluncur : Skuter Matik Baru dengan Nuansa Segar dan Fitur Canggih

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: