Review Mendalam Laptop HP 14S FQ1135AU: Kombinasi Performa Unggul dan Harga Terjangkau

Review Mendalam Laptop HP 14S FQ1135AU: Kombinasi Performa Unggul dan Harga Terjangkau

Review Mendalam Laptop HP 14S FQ1135AU: Kombinasi Performa Unggul dan Harga Terjangkau. f pixabay.com--

LIFESTYLE, PALPOS.ID - Laptop HP 14S FQ1135AU, yang dirilis pada tahun 2023, telah menjadi perangkat elektronik yang memenuhi kebutuhan gaming dan editing tanpa menguras kantong.

Awalnya dihargai sekitar Rp7.9 juta, namun di tahun 2024 ini, harga laptop ini telah turun signifikan menjadi sekitar Rp6 jutaan.

Ditenagai oleh prosesor andalan dari Ryzen, yaitu Ryzen 5 5.5000U, laptop ini menawarkan performa yang mumpuni untuk pekerjaan sehari-hari.

BACA JUGA: Infinix Zero 30 5G: Mengukir Eksistensi Baru dalam Dunia Smartphone

BACA JUGA:Infinix Zero 5G: Melangkah Maju dengan Performa Unggul dan Koneksi Tercepat

Laptop ini memadukan desain minimalis dengan bahan plastik polimer yang memberikan kesan ringan.

Desain belakangnya hanya ditemani emboss branding minimalis HP, menciptakan kesan elegan.

Pilihan warna natural silver dan pale gold memberikan sentuhan keindahan pada desain yang sederhana.

BACA JUGA:Infinix GT 10 Pro - Menghadirkan Era Baru Gaming Mobile dengan Keunggulan Tanpa Batas

BACA JUGA:Infinix Hot 20 5G: Menggebrak Pasar dengan Performa Unggul dan Harga Terjangkau

Meskipun dimensi standar, bobotnya yang hanya sekitar 1,3 kilogram membuatnya sangat portabel.

Semua port laptop ini terletak di sisi kanan, dengan pengecualian slot kartu SD yang berdiri sendiri di sisi kiri.

Meskipun tidak dilengkapi dengan port Ethernet, laptop ini mengandalkan WiFi 5 dan Bluetooth versi 5 untuk konektivitasnya.

BACA JUGA:TECNO Spark 20 Series: Mengukir Prestasi Baru di Dunia Smartphone Entry-Level

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: