Eksplorasi Keunggulan Performa Wuling Baojun RS 3 : Desain Mata Sipit, Mesin Turbo, Performa Mengerikan !

Eksplorasi Keunggulan Performa Wuling Baojun RS 3 : Desain Mata Sipit, Mesin Turbo, Performa Mengerikan !

--

OTOMOTIF, PALPOS.ID - Industri otomotif Tanah Air kembali diramaikan dengan kehadiran mobil baru dari Wuling Motors.

Setelah sukses dengan peluncuran Wuling Almaz, kini Wuling menghadirkan saudaranya yang lebih terjangkau, yaitu Wuling Baojun RS 3.

Mobil ini membawa sejumlah inovasi dan desain menarik, menjadikannya pilihan menarik di pasar otomotif Indonesia.

BACA JUGA:Menjajal Almaz RS ProHybrid : Pionir Kendaraan Ramah Lingkungan dengan Kinerja Optimal !

BACA JUGA:SUV Terbaru Wuling, Almaz RS ProHybrid : Teknologi Pintar, Irit, Dibanderol 400 Jutaan !

Wuling Almaz telah mencuri perhatian dengan harga yang kompetitif, dan kini Wuling Baojun RS 3 tampil dengan harga yang lebih terjangkau, hanya di kisaran 140 jutaan rupiah.

Mobil ini diposisikan di bawah Wuling Almaz, namun tetap menawarkan desain modern dan performa yang mumpuni.

Baojun RS 3 menampilkan desain yang memukau dengan gaya modern ala SUV.

BACA JUGA:Wuling Menggebrak 2024 : Luncurkan Sedan Hybrid 200 Jutaan, Apa Keistimewaannya?

BACA JUGA:Wuling Siapkan Gebrakan di 2024 dengan Deretan 4 Mobil Baru : Berikut Spesifikasi Lengkap dan Harga !

Mata sipit yang digunakan sebagai lampu utama memberikan kesan futuristik dan terlihat mirip dengan desain Wuling Almaz.

Desain mobil ini terinspirasi oleh konsep Interstellar Geometry, yang terlihat jelas pada tiga kluster lampu di bagian depan.

Bagian samping mobil ini dilengkapi dengan sentuhan mewah berkat over fender, body molding, dan roof rail.

BACA JUGA:Selisih 100 Jutaan dari Versi Turbo : Kenapa Wuling Almaz Hybrid Lebih Laris ? Temukan Jawabannya !

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: