Mitos Atau Fakta ? iPhone Kena Air Disimpan Dalam Beras, Begini Penjelasannya

Mitos Atau Fakta ? iPhone Kena Air Disimpan Dalam Beras, Begini Penjelasannya

Mitos atau Fakta, iPhone jika terkena air direndam dalam beras.--

LIFETSYLE, PALPOS.ID- Siapa yang tidak ingin menghemat daya baterai iPhone-nya? Namun, sayangnya, banyak mitos seputar perawatan iPhone yang dapat membuat kita salah kaprah.

Meskipun Apple sendiri sudah memberikan peringatan terkait perawatan yang benar, banyak pengguna yang masih terjebak dalam mitos-mitos tersebut.

Mari kita ungkap beberapa mitos iPhone yang kerap dipercayai, namun sebenarnya bisa menyesatkan.

1. Menyelamatkan iPhone Basah dengan Beras

Mitos ini bukan hanya berlaku untuk iPhone, tetapi juga smartphone lain ketika terendam air secara tidak sengaja.

BACA JUGA: Menjelajahi Era Baru: vivo X100 Pro - Kekuatan Gaming, Multimedia, dan Inovasi Teknologi Terdepan

BACA JUGA:Mengungkap Keunggulan Vivo V21 5G: Kamera Unggulan, Performa Cepat, dan Konsep 5G Terbaru

Meskipun banyak yang percaya bahwa memasukkan iPhone basah ke dalam karung beras dapat membantu mengeringkannya, Apple sendiri telah memperingatkan agar tidak melakukannya.

Terdapat risiko partikel kecil pada beras yang dapat masuk ke dalam iPhone dan menyebabkan kerusakan lebih parah.

Sebaiknya, gunakan metode yang lebih aman untuk mengatasi perangkat yang terkena air.

2. Mematikan WiFi dan Bluetooth untuk Menghemat Baterai

Salah satu kesalahpahaman umum adalah mematikan WiFi dan Bluetooth untuk menghemat daya baterai.

BACA JUGA:Perkasa dalam Permainan: iQOO 12, Fast Charging, Layar AMOLED, dan Kinerja GPU

BACA JUGA:OnePlus 10 Pro: Menjelajahi Keunggulan Teknologi dalam Smartphone Terbaru

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: