Evolusi Suzuki Jimny dari Generasi ke Generasi : Mengarungi Legenda Off-Road di Indonesia !

Evolusi Suzuki Jimny dari Generasi ke Generasi : Mengarungi Legenda Off-Road di Indonesia !

--

OTOMOTIF, PALPOS.ID - Suzuki Jimny telah menjadi ikon legendaris dalam dunia off-road, mengukir jejaknya di Indonesia selama 45 tahun.

Dengan setiap generasinya, Jimny terus berevolusi sesuai dengan perkembangan zaman, namun tetap mempertahankan karakternya yang tangguh dan handal di medan yang paling sulit sekalipun.

PT Suzuki Indomobil Sales (SIS) merayakan tonggak sejarah ini dengan peluncuran versi terbaru dari mobil ini, yaitu Jimny lima pintu, di Indonesia International Motor Show (IIMS) 2024.

BACA JUGA:Senjata Suzuki Diluncurkan : Mending Ini daripada Rize dan Rocky, Cek Spesifikasi dan Performa !

BACA JUGA:Bocoran Suzuki Grand Vitara 2025 : Desain Futuristik, Performa Buas, 7 Seater dan Powertrain Hybrid !

1. Generasi Pertama (1970an - 1982)

Era 1970an menjadi saksi lahirnya Suzuki Jimny di Indonesia. Meluncur dalam bentuk Jimny seri LJ80 dengan mesin berkapasitas 800 cc, Jimny ini menjadi pionir SUV compact dengan sistem penggerak 4x4.

Lincah, tangguh, dan efisien, Jimny LJ80 membawa Suzuki merajai segmen ini.

BACA JUGA:Kabar Gembira ! Suzuki Jimny 5 Pintu Sudah Bisa Dipesan : Berikut Harga Resmi dan Spesifikasi Lengkap

BACA JUGA:Mengapa Suzuki New Carry Melaju sebagai Raja Baru Kendaraan Komersial ? Berikut 5 Keunggulannya !

2. Generasi Kedua (1982 - 2007)

Tahun 1982 menyaksikan kehadiran Jimny generasi kedua dengan desain "mengotak" dan mesin 1.000 cc.

Jimny generasi kedua ini menjadi ikon era 80an, hadir dalam berbagai varian seperti Jimny Super dan Jimny Sierra, serta menciptakan fenomena dengan model Katana yang populer di kalangan anak muda.

BACA JUGA:Berapa Harga All New Suzuki Grand Vitara Hybrid 2024 ? Berikut Spesifikasi dan Daftar Harga Terbaru !

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: