BATURAJA, PALPOS.ID - Penjabat Bupati OKU, H Teddy Meilwansyah menargetkan tahun ini wilayahnya bisa zero atau nihil kasus stunting. Karena itu seluruh instansi terkait akan dilibatkan guna mewujudkan hal tersebut.
"Jumlah kasus stunting di OKU saat ini adalah 882 orang. Kita berharap angka ini bisa turun, bahkan zero kasus," tegas Teddy, saat dibincangi, Kamis (30/6). Dia menjelaskan, pihaknya sendiri saat ini telah mengandeng Pelaksana Program Keluarga Harapan (PKH) yang ditunjuk pemerintah pusat guna menurunkan angka stanting dan gizi buruk di seluruh wilayah Indonesia. Menurut Teddy, berdasarkan data dari Pelaksana PKH di OKU ada 11.305 Keluarga Penerima Manfaat (KPM) yang akan menerima bantuan non tunai dari pemerintah pusat. Sementara bantuan non tunai khusus dari Pemkab OKU akan disalurkan oleh Dinas Sosial yang diperuntukan untuk ibu hamil dan balita. Teddy optimis, melalui program bantuan sosial ini bisa menurunkan angka stunting dan gizi buruh di Kabupaten OKU. "Bahkan itu tadi, saya targetkan nanti OKU zero kasus stunting dan gizi buruk," tandas dia. (*)Targetkan OKU Zero Kasus Stunting
Kamis 30-06-2022,17:06 WIB
Reporter : Eco
Editor : Bambang
Kategori :
Terkait
Kamis 21-11-2024,23:18 WIB
Otak Pelaku Pembunuhan Hairuni Divonis Hukuman Mati
Kamis 14-11-2024,22:07 WIB
MoU Tingkatkan Pengawasan dan Pengamanan Hukum Jelang Pilkada
Senin 11-11-2024,21:37 WIB
Oknum Guru OKU Diduga Kampanyekan Paslon Cabup di Sekolah
Kamis 07-11-2024,21:47 WIB
Barang di Rumah Hilang, Seorang Ayah di OKU Laporkan Anak Sendiri ke Polisi
Kamis 07-11-2024,21:45 WIB
Omzet Percetakan di OKU Naik 30 Persen Menjelang Pilkada 2024
Terpopuler
Kamis 28-11-2024,20:35 WIB
Pilkada Muba 2024: Kemenangan Toha-Rahman dan Strategi Dua Konsultan Politik Nasional
Kamis 28-11-2024,21:05 WIB
Unggul di Pilkada OKI: Muchendi-Supriyanto Imbau Pendukung Tidak Rayakan Kemenangan Berlebihan
Kamis 28-11-2024,20:13 WIB
Pemungutan Suara Berjalan Aman dan Kondusif, Kapolres Prabumulih: Terima Kasih Masyarakat Prabumulih
Jumat 29-11-2024,06:21 WIB
Pastikan Personel Dalam Kondisi Fit, Si Dokkes Polres Prabumulih Lakukan Pemeriksaan Kesehatan
Kamis 28-11-2024,18:48 WIB
Profesor Misnaniarti Dikukuhkan Sebagai Guru Besar Pertama Bidang Administrasi Kebijakan Kesehatan Unsri
Terkini
Jumat 29-11-2024,16:18 WIB
Asmar: Korpri dan Guru Miliki Peran Penting Dalam Mendukung Pembangunan Negeri!
Jumat 29-11-2024,15:14 WIB
Wujudkan ASN Unggul, Jajaran Kanwil Kemenkumham Sumsel Peringati HUT Korpri ke-53
Jumat 29-11-2024,14:41 WIB
Dorong Pendalaman Sektor Keuangan dari Industri Emas, BSI Luncurkan BSI Gold
Jumat 29-11-2024,12:43 WIB
Pilkada Muba 2024: Paslon 01 Legowo, Beni Hernedi Tegaskan Suara Rakyat Adalah Amanah
Jumat 29-11-2024,11:54 WIB