INDRALAYA, PALPOS.ID - Kabupaten Ogan Ilir (OI) menggelar acara puncak peringatan Hari Kesehatan Nasional (HKN) ke-58.
Dalam perhelatan diselenggarapan di Halaman Perkantoran Terpadu Tanjung Senai itu, Pemkab OI memberikan bantuan berupa dua unit mobil Ambulance untuk Puskesmas Muara Kuang dan Rantau Panjang. Serta bantuan empat unit sepeda motor untuk bidan desa di Kabupaten Ogan Ilir. Serah terima kendaraan bantuan dilakukan Wabup OI H Ardani, Senin 14 November 2022. BACA JUGA:Pemkab OI Dukung Penuh Gerakan Aksi Bergizi Dalam kesempatan itu Ardani menyampaikan bahwa HKN ke-58 dapat menjadi momentum untuk meningkatkan pelayanan kepada masyarakat. "Hendaknya kepada Puskesmas, Pustu, Posyandu, dapat berinovasi dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat," harap Ardani kepada awak media, Senin, 14 November 2022. Ardani menyampaikan bahwa bantuan unit Ambulance dan Sepeda Motor tersebut merupakan komitmen Bupati Panca Wijaya Akbar. Terutama memberikan pelayanan kesehatan kepada masyarakat. Ia berharap bantuan tersebut dapat dirawat dan dimanfaatkan sebaik mungkin untuk kepentingan bersama. BACA JUGA:Pemkab OI Budidayakan Udang Satang karena Populasi Menurun Menambahkan, Kepala Dinas Kesehatan Ogan Ilir Hendra Kudeta, mengatakan untuk memeriahkan peringatan HKN ke-58 ini. Dan pihaknya membuat berbagai kegiatan yang digelar. Antara lain, pemilihan bidan teladan, pemilihan tenaga kesehatan teladan, serta berbagai kegiatan lainnya. "Kemudian, kita memberikan umroh gratis kepada salah satu tenaga kesehatan kita yang berprestasi tingkat nasional. BACA JUGA:Pemkab OI Dapat 1,046 Kuota untuk PPPK Tahun 2022, Ini Rinciannya... Ini merupakan apresiasi kita kepada tenaga kesehatan yang sudah berprestasi," kata Hendra. (*)Peringati HKN, Pemkab OI Berikan Bantuan 2 Mobil Ambulance dan 4 Motor
Senin 14-11-2022,14:30 WIB
Reporter : Isro
Editor : Bambang
Tags : #wabup ogan ilir
#peringati hkn
#pemkab oi
#kabupaten ogan ilir
#h ardani
#bantuan mobil ambulance
#bantuan 4 motor
Kategori :
Terkait
Jumat 12-09-2025,19:20 WIB
Wabup Ardani Tinjau Rumah Roboh di Talang Tengah Darat, Janjikan Bedah Rumah
Kamis 11-09-2025,21:27 WIB
Wabup Ogan Ilir Ardani Tinjau Kondisi SMPN 1 Lubuk Keliat, Janji Perbaikan Fasilitas
Selasa 02-09-2025,19:10 WIB
Wabup Ardani Tinjau Jembatan Rusak, Masjid dan Rumah Roboh di Pemulutan Selatan
Minggu 31-08-2025,19:44 WIB
Wabup Ogan Ilir Hadiri Kajian Tauhid Bersama Aa Gym, Ajak Masyarakat Perkuat Iman
Sabtu 30-08-2025,17:51 WIB
Ogan Ilir Raih Penghargaan BAZNAS Awards 2025 Kategori Kepala Daerah Pendukung Gerakan Zakat Indonesia
Terpopuler
Rabu 05-11-2025,21:41 WIB
Cegah Terjadinya Penyimpangan Penggunaan Senpi, Polres OKI Periksa Psikologi Ratusan Personel
Kamis 06-11-2025,10:15 WIB
Lebih Ganas dari Honda CR-E? Yamaha-Electric Motion Pamerkan Motocross Listrik di EICMA 2025
Kamis 06-11-2025,10:32 WIB
TRIUMPH TRIDENT 800 2026: Moge Naked 3 Silinder Gaya Sporty yang Siap Jadi Ikon Baru
Kamis 06-11-2025,10:48 WIB
Suzuki DR150 ABS: Motor Petualang Tangguh, Masih Setia dengan Karburator!
Kamis 06-11-2025,11:33 WIB
Serahkan Bantuan Pangan Bergizi untuk Tekan Angka Stunting, H Arlan: Anak-Anak Adalah Masa Depan Kita
Terkini
Kamis 06-11-2025,17:43 WIB
Pemekaran Wilayah Jawa Barat: Wacana Pembentukan Kota Cipanas Untuk Optimalisasi Tata Kelola Pemerintahan
Kamis 06-11-2025,17:30 WIB
Pemekaran Wilayah Jawa Barat: Wacana Pembentukan Kota Cikampek Menjawab Tantangan Pembangunan
Kamis 06-11-2025,16:57 WIB
Bisnis Emas BSI Region Palembang Melesat, Tabungan Emas Tumbuh 232%
Kamis 06-11-2025,16:49 WIB
Pelaku Pemerasan di Jalan Lintas Sumatera Dibekuk
Kamis 06-11-2025,16:03 WIB