SEKAYU, PALPOS.ID - Satuan Samapta Polres Muba melaksanakan Patroli Dialogis di Desa Sukarame Kecamatan Sekayu Kabupaten Muba.
Tujuannya mengantisipasi Tindakkan Kriminalitas, serta menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat,sampai ke pelosok desa di kabupaten Muba. "Kami melalukan Giat Patroli Dialogis mengemban dengan Misi "SABHARA SAHABAT KITA". Kami menyambangi pos kamling yang berada di Rt. 9 Dusun 3 Desa Sukarame Kecamatan Sekayu,” kata Kasat Samapta AKP Adhe Nurdin SH, Senin 05 Desember 2022. BACA JUGA:Jelang Nataru, Harga Sembako di Pasar Randik Sekayu Stabil, Ini Kata Kapolres Muba... Disana, lanjut Adhe bercengkrama dengan Petugas Siskamling serta Kepada Desa Sukarame yaitu. Sabar Budi Utomo yang kebetulan berada di Pos Kamling tersebut, "Kita mengimbau kepada petugas Siskamling agar Melaksanakan Patroli di seputaran Desa Sukarame 1 jam sekali. Kedua Mengutamakan Patroli Siskamling di titik titik yg di anggap rawan di wilayahnya. Lalu selalu memberi tanda dengan kentongan sebagai tanda adanya petugas jaga siskamling sehingga masyarakat merasa nyaman. Dan Selalu berkoordinasi dengan pihak kepolisian apabila melihat, mengetahui adanya Tindak Pidana," urainya. BACA JUGA:Yuk Kepoin Layanan Cepat Si Jamu ala Polres Muba Dalam kesempatan tersebut juga Kasat Samapta Polres Muba Memberikan No Whats App Bantuan Polisi kepada Kepala Desa dan Petugas Siskamling apabila memerlukan bantuan Polisi yaitu No. 0813 - 7000110. "Kami juga membantu memberikan Kentongan Kepada Petugas Siskamling agar selalu semangat melaksanakan tugasnya mengamankan Desanya," pungkasnya. (*)Antisipasi Kriminal Sampai Pelosok Desa, Polres Muba Imbau Petugas Siskamling
Senin 05-12-2022,14:23 WIB
Reporter : Romi
Editor : Bambang
Tags : #sabhara sahabat kita
#polres muba
#pelosok desa
#kabupaten muba
#imbau petugas siskamling
#giat patroli dialogis
#antisipasi kriminal
#akp adhe nurdin sh
Kategori :
Terkait
Kamis 17-04-2025,12:03 WIB
Sumur Ilegal di Keluang Lagi dan Lagi Terbakar, Ini Tanggapan Polisi
Selasa 15-04-2025,13:33 WIB
Polres Muba Keluarkan Edaran Pesta Memainkan Musik Remix
Selasa 08-04-2025,19:05 WIB
Eksekutif dan Legislatif Muba Matangkan RPJMD 2025–2029: Bahas 7 Isu Strategis Pembangunan Daerah
Jumat 04-04-2025,19:25 WIB
Banyak Mudik Lebaran Polres Muba Gencarkan Patroli Keamanan
Senin 24-03-2025,20:08 WIB
AKBP God Parlasro Sinaga SH SIk MH Jabat Kapolres Muba
Terpopuler
Selasa 22-04-2025,14:19 WIB
Pemekaran Wilayah NTT: Aspirasi Pembentukan Kabupaten Adonara Mimpi Lama Masyarakat Setempat
Selasa 22-04-2025,13:51 WIB
Palembang Siap Sambut Presiden! Ratu Dewa : Tunjukkan Palembang Kota Aman dan Ramah
Selasa 22-04-2025,16:00 WIB
Aspirasi Pemekaran Wilayah NTT: Semangat Pembentukan Calon Kabupaten Alor Timur Makin Membara
Selasa 22-04-2025,15:01 WIB
Peringatan Hari Bumi: Sumatera Menolak Punah Akibat Ekspansi Energi Kotor
Selasa 22-04-2025,11:51 WIB
Pelatih Muda 32 Tahun Antar Uzbekistan U-17 Jadi Juara Asia, Ini Rahasianya!
Terkini
Selasa 22-04-2025,22:00 WIB
China Lirik Kerja Sama Penanggulangan Banjir Optimalkan Sungai Musi Sebagai Destinasi Wisata
Selasa 22-04-2025,21:56 WIB
Komisi V Setuju Tes Potensi Akademik Jalur Prestasi, Tapi dengan Syarat
Selasa 22-04-2025,21:51 WIB
Penanganan Illegal Fishing, Polres OI Tegaskan Komitmen Jaga Kelestarian Perairan
Selasa 22-04-2025,21:47 WIB
Hadiri PESTA SMANTI, Walikota Prabumulih Nyatakan Dukungan dan Apresiasi
Selasa 22-04-2025,20:01 WIB