BANYUASIN, PALPOS.ID - Aksi drama dilakukan salah seorang wanita yang diduga Pekerja Seks Komersial (PSK) yang terjaring razia Pol PP Banyuasin, Kamis, 29 Desember 2022, dinihari tadi.
Ia mengamuk saat hendak dibawa ke Markas Satpol PP Banyuasin, Kamis 29 Desember 2022 dinihari. BACA JUGA : 10 Wanita Penunggu Warung Kopi Plus di Banyuasin Terjaring Razia, Ini Penjelasan Kasat Pol PP Bahkan ada yang mengancam akan melakukan aksi bunuh diri, jika aparat penegak perda tersebut tetap memaksa membawanya ke Markas Satpol PP Banyuasin. Namun, setelah dibujuk oleh Satpol PP wanita, sang wanita tersebut akhirnya mau dibawa ke Markas Satpol PP. BACA JUGA : Minimalisir Gangguan Kamtibmas Jelang Tahun Baru, Warung Remang-remang Dirazia Polisi, Adakah yang Diamankan? "Saya tak mau pak, kalau bapak tetap memaksa lebih bai saya mati saja. Pukuli saja saya pak dari pada saya dibawak," teriaknya sambil menangis histeris. Setelah beberapa kali berteriak dan aksi ingin bunuh diri akhirnya ia mau dibawa ke Markas Satpol PP, asalkan teman lelakinya mendampingi. BACA JUGA : Avanza Terguling di Tol Lampung Km 197, Dua Warga Banyuasin Meninggal, Ini Penyebabnya Kasat Pol PP Banyuasin Drs H Indra Hadi MSi mengatakan dari hasil razia diamankan puluhan wanita diduga PSk dan pria hidung belang di kawasan Kecamatan Tanjung Lago dan Kecamatan Sembawa. "Ini adalah razia pekat cipta kondisi dalam menyambut tahun baru 2023. Kita harapkan wilayah Banyuasin aman dari gangguan Kamtibmas," ujarnya didampingi Kabid Perda Bustanil Aripin dan Kabid Tibuntram Mulyadi. (ron/hb)10 Wanita Pramunikmat Diamankan dari Warem, Ada yang Ancam Ingin Bunuh Diri
Kamis 29-12-2022,09:52 WIB
Reporter : Zen Bae
Editor : Zen Bae
Tags : #warung remang-remang
#tanjung lago
#sembawa
#polres banyuasin
#pol pp
#penyakit masyarakat
#pekerja seks komersil
#kodim banyuasin
#banyuasin
Kategori :
Terkait
Minggu 16-03-2025,20:06 WIB
Safari Ramadhan, Pemprov Sumsel Apresiasi Partisipasi Aktif Kilang Pertamina Plaju Dalam Pembangunan Daerah
Jumat 14-03-2025,10:52 WIB
Jembatan Rantau Bayur & Tanah Kering Segera Dibangun! Respon Herman Deru Buat Warga Senang
Jumat 14-03-2025,10:39 WIB
Bersama Warga Banyuasin, Herman Deru dan TP PKK Sumsel Gelar Silaturahmi Ramadan
Jumat 07-03-2025,20:00 WIB
Polisi Bekuk Pelaku Curanmor di Wisma Indralaya, Lakukan Pengejaran Hingga ke Banyuasin
Rabu 05-03-2025,11:29 WIB
Belasan Pejabat Eselon Muba di Periksa Tim Penyidik KPK, Mantan Kadis PUPR Banyuasin Termasuk
Terpopuler
Minggu 30-03-2025,16:33 WIB
Vivo Y19s: Ponsel Canggih dengan Performa Tinggi dan Desain Premium
Minggu 30-03-2025,10:46 WIB
Takbir di Akhir Ramadan : Makna, Waktu, dan Hikmahnya
Senin 31-03-2025,08:22 WIB
Creamy Cheese Cake Blueberry : Perpaduan Sempurna Rasa Lembut dan Segar dalam Setiap Gigitan
Minggu 30-03-2025,22:55 WIB
Wuling New Cloud EV ‘Driving The Future of Comfort’ Hadir dengan Inovasi Baru dan Versi Lite
Minggu 30-03-2025,14:57 WIB
Mudik Lebaran 2025: Daftar Ruas Jalan Tol yang Berlakukan Ganjil Genap
Terkini
Senin 31-03-2025,08:22 WIB
Creamy Cheese Cake Blueberry : Perpaduan Sempurna Rasa Lembut dan Segar dalam Setiap Gigitan
Senin 31-03-2025,08:18 WIB
Klappertaart : Kue Lezat dengan Sentuhan Manis dari Manado
Senin 31-03-2025,08:16 WIB
Keunikan dan Populeritas Cheese Cake : Dessert yang Memikat Selera
Senin 31-03-2025,08:10 WIB
Ongol-Ongol : Camilan Khas yang Tetap Dicintai Masyarakat Indonesia
Minggu 30-03-2025,22:55 WIB