8. Klik opsi "Cari Data" dan sistem akan menunjukkan data PM bansos dan statusnya.
Itulah cara mengecek apakah kita sebagai penerima bansos PKH atau tidak melalui dua aplikasi tersebut.
BACA JUGA:Ini 15 Larangan bagi PNS, Menyalahgunakan Wewenang hingga Mendukung Calon Kepala Daerah...
BACA JUGA:Menpan RB Tegaskan RUU ASN Tak Ada Pensiun Dini PNS, Tapi...
Sementara sebelumnya, ada 17 item yang bisa menyebabkan Bansos PKH tahap 4 anda belum cair. berikut daftarnya:
1. Nomor Induk Kependudukan (NIK) atau nomor Kartu Keluarga (KK) tidak valid dengan data dukcapil.
2. NIK pengurus dan NIK di rekening penerima berbeda, seperti nama pengurus ternyata anak, sedangkan di rekening adalah nama ayahnya.
3. NIK KPM berubah di sistem.
4. Terindikasi sebagai penerima ganda bansos dalam satu KK.
BACA JUGA:Seleksi CPNS 2023 Sempat Trending Topik di Twitter, Ini Syarat yang Harus Disiapkan Pelamar
BACA JUGA:CPNS Wajib Jalani Masa Percobaan 1 Tahun dan Bisa Diberhentikan dari PNS
5. Belum masuk DTKS di dinas sosial.
6. Data dapodik tidak terindikasi sistem,kemungkinan kesalahan penginputan NIK, nama, data lainnya di data dapodik sekolah.
7. Data lansia terindikasi belum melakukan e KTP di capil.
8. Terindikasi ada tanggungan pinjaman di bank penyalur
9. Kategori anak sekolah terindikasi sudah berusia lebih dari 20 tahun ke atas.