PALEMBANG, PALPOS.ID – Kota Palembang terbanyak dapat dana BOS SD Rp55.8 miliar. Dan Kota Pagaralam dapat Rp5.4 miliar.
Dimana, Kemdikbud salurkan dana Bantuan Operasional Sekolah atau BOS reguler kepada seluruh daerah di Indonesia.
Alokasi dana BOS SD merupakan bantuan terbesar dibandingkan SMP SMA dan SMK. Sebab jumlah siswa SD tentu sangat banyak.
Sementara dana BOS disalurkan untuk membantu memenuhi kebutuhan sekolah, termasuk membeli perlengkapan sekolah.
BACA JUGA:Dana BOS Madrasah Swasta 2023 Segera Cair, Begini Prosedur Pencairannya
BACA JUGA:Dugaan Korupsi Disdik Mura, Kepsek Diancam Tak Bisa Kelola Dana BOS
Untuk sekolah sendiri jumlah dana BOS yang diterima disesuaikan dengan jumlah siswa yang ada dan dikalikan Rp900 ribu per siswa per tahun.
Artinya, semakin banyak siswa di sekolah tersebut, tentu akan semakin besar dana BOS yang diterima dari Pemerintah melalui Kemdikbud.
Sesuai data resmi Kemdikbud, di Provinsi Sumsel sendiri Kota Palembang terbanyak dapat dana BOS SD Rp55.8 miliar.
Disusul kemudian Banyuasin senilai Rp42.02 miliar, dan Kabupaten OKI Rp37.8 miliar, serta Musi Banyuasin atau Muba Rp35.02 miliar.
BACA JUGA:5 Langkah Pencairan Bansos PIP Kemdikbud di Bank BRI, Siswa SD SMP SMA Dapat Rp1 Juta...
BACA JUGA:Bansos PIP Kemdikbud Sudah Cair Sejak 5 April, Siswa SD SMP SMA Cek di Rekening BRI dan BNI...
Selanjutnya, Muara Enim Rp29.5 miliar, OKU Timur Rp27.2 miliar, Ogan Ilir Rp19.3 miliar, serta Musi Rawas atau Mura Rp19.09 miliar.
Kemudian, Kabupaten OKU senilai Rp16.5 miliar, Lahat Rp16.5 miliar, OKU Selatan Rp15.6 miliar, dan Empat Lawang Rp10.8 miliar.
Lalu, Kota Lubuklinggau Rp10.4 miliar, PALI Rp10.1 miliar, Prabumulih Rp9.6 miliar,