• Zat Besi: 4,0 miligram
• Natrium: 9 miligram
BACA JUGA:5 Tempat Wisata Buatan di Indonesia, RekomendasiBACA JUGA:Dilengkapi Fasilitas Penginapan Terapung, Pulau Tegal Mas Lampung Cocok Ingin Liburan Lama Liburan Sekolah
• Kalium: 234 miligram
Manfaat tempe untuk kesehatan
1. Mengatasi masalah pencernaan
BACA JUGA: Bangun Gedung IGD dan ICU RSUD Sungai Lilin, Ini Harapan Pj Bupati Muba
Tempe miliki fungsi sebagai probiotik, hal ini dapat terjadi karena pembuatan tempe melalui proses fermentasi, sehingga mikroflora yang hidup dapat memiliki fungsi membentuk lapisan pelidung di usus dan melindungi pencernaan dari bakteri jahat.
Probiotik dapat meringankan gejala sindrom iritasi usus, mencegah diare, mengurangi kembung, dan keteraturan buang air besar (BAB).
2. Mencegah kelahiran prematur
BACA JUGA:Mau Rezeki Berlimpah? Jangan Lakukan 8 Kebiasaan Ini, Auto Nanti Bisa Banjir Cuan…
Kandungan probiotik pada tempe juga bermanfaat untuk ibu hamil.
Penelitian BMJ Clinical Evidience Archives menemukan bahwa mengkonsumsi probioti selama masa kehamilan dapat menurunkan risiko kelahiran prematur.
3. Mengelola Stres
BACA JUGA:Wanita, Ternyata Ini 7 Ciri Suami Pembawa Rezeki, Bisa Makin Sayang..
Tempe juga ternyata bermanfaat untuk mengelola stres, hal ini karena tempe mengandung isoflavon.
Sejumlah penelitian menunjukkan bahwa isoflavon dapat mengurangi penanda stres oksidatif dengan meningkatkan aktivitas antioksidan dalam tubuh.