
Hal itu karena vitamin C dapat membantu menurunkan kadar asam urat dalam darah.
BACA JUGA:Mitos dan Legenda di Balik Air Terjun Harau di Sumatera Barat
8. Menurunkan risiko Alzheimer
Alzheimer adalah penyakit gangguan pada otak yang sering menyerang lansia.
Penyakit ini dapat menyebabkan hilangnya ingatan serta menurunkan kemampuan kognitif secara perlahan.
Dengan mengonsumsi makanan yang mengandung senyawa antioksidan dan antiradang dapat menurunkan risiko terkena penyakit Alzheimer.
Manfaat kedua senyawa ini bisa didapatkan dalam buah kersen.
9. Membakar lemak
Dengan asupan protein yang tinggi terbukti mampu meningkatkan metabolisme dan jumlah kalori yang dibakar oleh tubuh.
Hal ini baik untuk orang yang sedang menurunkan berat badan.
Buah kersen yang memiliki kandungan protein yang tinggi dapat dimasukkan ke dalam menu diet harian, untuk mendukung program penurunan berat badan.
BACA JUGA:Menikmati Keindahan City Lights dari Camping Ground Masada Village Puncak
10. Menurunkan kolesterol
Buah kersen mampu menurunkan kadar kolesterol jahat (LDL) dalam darah, karena mengandung serat yang tinggi.
Makanan yang kaya akan serat dapat menurunkan kolesterol dengan cara mengikat empedu yang mengandung kolesterol berlebih dan mengeluarkannya dari tubuh.
11. Mencegah anemia