Ternyata Ini Penyebab Embun pada Mika Headlamp Motor, Simak Tips Ampuh Mengatasinya

Sabtu 30-12-2023,20:38 WIB
Reporter : Isro
Editor : Romi

"Membuka mika headlamp motor ada lemnya. pemilik kendaran harus benar dan dan berhati- hati ketika membukanya pastikan saat memasangnya kembali juga menggunakan lem agar tak terjadi hal yang tidak di inginkan tersebut," ungkapnya. 

BACA JUGA:Mengintip Raja SUV Compact Baru : Toyota C-HR Hybrid 2024 Mengguncang Pasar Otomotif !

BACA JUGA: Melampaui Batas ! Suzuki Augusta Bikin Fortuner Ciut : Mesin Bertenaga dan Efisiensi Menggila

Informasi tersebut dapat menjadi panduan bagi para pemilik motor yang ingin melakukan perawatan sendiri tanpa harus membawa kendaraan ke bengkel.

Dalam upayanya memberikan solusi, Eko menyarankan pemilik motor untuk selalu melakukan pemeriksaan rutin terhadap kondisi mika headlamp. 

Jika embun terdeteksi, segera membawanya ke bengkel untuk pemeriksaan lebih lanjut dan perbaikan yang diperlukan.

Melalui informasi yang disampaikan oleh Eko, diharapkan para pemilik sepeda motor dapat lebih aware terhadap potensi munculnya embun pada mika headlamp motor dan mengambil langkah-langkah pencegahan yang diperlukan untuk menjaga performa dan keamanan berkendara. 

BACA JUGA:Chery Omoda 5: Crossover 5 Seater, Mesin Turbocharged, Kombinasi Elegan dan Performa Ganas !

BACA JUGA:Performa Bertenaga : Mesin Turbocharged Tiggo 9 dan Transmisi Delapan Percepatan

Dengan pemahaman yang baik mengenai penyebab embun pada mika headlamp, diharapkan pemilik motor dapat menghindari masalah tersebut dan meningkatkan pengalaman berkendara mereka.*

Kategori :