Resmi Dimulai, 32 Club Rebutkan Piala Herman Deru di Stadion Bumi Urang Diri

Kamis 13-06-2024,21:21 WIB
Reporter : Diansyah
Editor : Romi

"Mewakili panitia pelaksana, kami mengucapkan terima kasih kepada semua pihak yang telah mensukseskan turnamen ini. Khususnya kepada Pak Herman Deru sehingga Open Turnamen Kota Tikar Cup 2024 dapat terlaksana," imbuhnya.

BACA JUGA:Jaga Situs Sejarah Sungai Sodong, Polres OKI Bersihkan Makam Puyang Macan Raden Puting Batin Guru

BACA JUGA:Gelar Pasar Murah, Asmar Minta Masyarakat Bijak Dalam Belanja

Berikut daftar 32 Club yang bertanding, yakni : Belanti FC, Fayow FC, Papa Muda, IKPM FC, Lmo Galo FC, TU FC B, Suka Pulih FC, Vegasus FC, PS Rantau Durian, Sakti FC, Rajawali FC, Bunut FC.

Selanjutnya, GG FC, KTI Trasel FC, Frans B, Babe FC, TU FC A, Tanser FC, Aska FC, FC MK, Squad FC, Bintang 4, Frans A, Berkat FC, Lmo Galo B, Asker FC, Aligator, Legend FC, Si Belang FC, Angin Madang, David FC,  dan Ikhwan FC.*

Kategori :